masyarakat adat
Ritual Tuturangiana Andala |
https://budaya-indonesia.org/Ritual-Tuturangiana-Andala |
Panasnya sinar matahari tak menyurutkan langkah beberapa laki-laki paruh baya yang menggunakan jubah panjang adat Buton membawa sesajen di tangannya. Empat buah sesajen yang tersimpan di atas susunan bambu besar yang sudah dipotong dengan ukuran kecil. Keempat sesajen tersebut dimasukkan ke d... |
Ritual Sulawesi Tenggara |
Tradisi Duata |
https://budaya-indonesia.org/Tradisi-Duata |
Wakatobi tak hanya memiliki keindahan bawah laut yang menawan. Kabupaten di Provinsi Sulawesi Tenggara ini juga punya kekayaan lain yaitu sumber daya manusia yang menghargai alam dan bangga dengan kesederhanaan dalam menjalani kehidupan sehari-hari. Ada 8 suku yang tinggal di Wak... |
Ritual Sulawesi Tenggara |
Tari Tebe |
https://budaya-indonesia.org/Tari-Tebe |
Tari Tebe berasal dari Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur (NTT). Tari Tebe merupakan tarian khas masyarakat Belu dan Kabupaten Malaka yang menandakan pergaulan yang akrab di antara warga. Selain itu, Tari Tebe juga sebagai suatu luapan kegembiraan atas keberhasilan atau kemenangan. Tari Tebe... |
Tarian Nusa Tenggara Timur |
Festival Foho Rai |
https://budaya-indonesia.org/Festival-Foho-Rai |
Meninggalkan Atambua, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur (NTT), menyisakan rasa berat hati dan akan kerinduan terhadap bentang alamnya di waktu berikutnya. Dari atas langit saja, bukit-bukit sudah terlihat menjulang indah terlukis, dan lukisan indah itu asli buatan Tuhan. Atambua mungkin ter... |
Ritual Nusa Tenggara Timur |
Faen |
https://budaya-indonesia.org/Faen |
Kawin keluar atau faen yaitu perkawinan dimana perempuan atau sang calon istri ikut memasuki rumah adat suaminya,tetapi kawin keluar atau faen ini memiliki proses yang agak beda yaitu pengaturan maharnya berbeda penetuan maharnya akan lebih banyak karena anak gadis ini tidak akan tinggal be... |
Ritual Maluku Utara |
Budaya 'Sasi' |
https://budaya-indonesia.org/Budaya-Sasi |
Budaya 'Sasi' yang merupakan salah satu tradisi masyarakat adat di Maluku memiliki fungsi sangat besar dalam menjaga keberlangsungan potensi perikanan laut di daerah ini. "Budaya ini merupakan sebuah sisi kearifan lokal masyarakat adat secara turun temuran dan punya manfaat besar dala... |
Ritual Maluku |
Mandi Syafar |
https://budaya-indonesia.org/Mandi-Syafar |
Mandi syafar adalah mandi berendam atau menyiram sekujur tubuh dengan air yang telah direndam wafaq di suatu tempat – sungai, kolam ataupun sumur. Ritual bernuansa religi ini dilaksanakan setiap tahun pada hari rabu minggu ke IV pada bulan syafar tahun Hijriah. Mandi syafar telah dilaks... |
Ritual Kepulauan Riau |
Mutimualo, Tradisi Mandi Bersama Masyarakat Gorontalo |
https://budaya-indonesia.org/Mutimualo-Tradisi-Mandi-Bersama-Masyarakat-Gorontalo |
Mandi bersama Mutimualo. Jika salah satu anggota keluarga masyarakat Gorontalo ada yang meninggal dunia dan menimbulkan kesedihan mendalam, dalam situasi seperti itu, keluarga Gorontalo biasanya segera menyelenggarakan tradisi Mutimualo. Prosesi itu dilakukan tepat tujuh hari sejak meninggalnya a... |
Ritual Sulawesi Utara |
ka po'o |
https://budaya-indonesia.org/ka-po-o |
Dalam tradisi tata berladang suku Lio, Ende, "ka po'o" merupakan salah satu ritual adat penting yang digelar setiap tahun dengan melibatkan seluruh pemangku adat (mosalaki) dan para penggarap ( fai walu ana halo ). "Ka po'o merupakan ritual adat yang ditandai dengan upacara memasak na... |
Ritual Nusa Tenggara Timur |
Tais Belu |
https://budaya-indonesia.org/Tais-Belu |
Menenun adalah pekerjaan, memakai adalah kehormatan Jes A. Therik dalam bukunya Tenun Ikat dari Timur pernah menuliskan sepenggal puisi berjudul “Mengukur Tenun Nusa Tenggara Timur” dengan sajak yang begitu menggugah. Bil... |
Motif Kain Nusa Tenggara Timur |