masyarakat adat
Nampun Kule |
https://budaya-indonesia.org/Nampun-Kule |
Sebelum lebih jauh membicarakan tentang adat Nampun Kule di daerah Muara Enim, Sumatra Selatan, terlebih dahulu harus diketahui tentang apa dan bagaimana prosesi Nampun Kule itu sendiri. Secara harafiah Nampun Kule berarti menyambung hubungan baik antara kedua belah pihak besan. Dan memang, Namp... |
Ritual Sumatera Selatan |
Upacara Adat di Kerinci |
https://budaya-indonesia.org/Upacara-Adat-di-Kerinci |
Salah satu tradisi yang masih dipertahankan dalam berbagai suku bangsa adalah tradisi pelaksanaan pesta adat siap panen. Hampir setiap daerah masih melaksanakannya, seperti upacara adat fuaton di Nusa Tenggara Timur, upacara adat aruh mahannyari pada suku dayak, upacara penolak bala sebagai rasa... |
Ritual Jambi |
Ketuk Tilu |
https://budaya-indonesia.org/Ketuk-Tilu |
Ketuk Tilu adalah suatu tarian pergaulan dan sekaligus hiburan yang biasanya diselenggarakan pada acara pesta perkawinan, acara hiburan penutup kegiatan atau diselenggrakan secara khusus di suatu tempat yang cukup luas. Pemunculan tari ini di masyarakat tidak ada kaitannya dengan... |
Seni Pertunjukan Jawa Barat |
Adat Pernikahan Jawa |
https://budaya-indonesia.org/Adat-Pernikahan-Jawa |
Bagi masyarakat Jawa, seremoni pernikahan menjadi suatu hal yang amat penting dan bersifat sakral. Merupakan bentuk legalitas secara adat, antara calon pengantin pria dan wanita dalam ikatan perkawinan. Dan merupakan kebahagiaan bagi orang tua, di mana telah berhasil mengasuh putrinya, hingga men... |
Ritual Jawa Timur |
Pernikahan Tradisional Suku Kaili |
https://budaya-indonesia.org/Pernikahan-Tradisional-Suku-Kaili |
Tahapan dari rangkaian proses upacara adat perkawinan masyarakat suku Kaili dari awal sampai sekarang tidak terlalu mengalami perubahan yang berarti kecuali masalah busana, walaupun tidak dapat dipungkiri adanya perubahan lain setelah masyarakat sudah memeluk agama, terutama setelah kedatangan Da... |
Ritual Sulawesi Tengah |
Upacara Persemayaman Jenazah Suku Kaili |
https://budaya-indonesia.org/Upacara-Persemayaman-Jenazah-Suku-Kaili |
Upacara ini dijumpai dalam lingkungan keluarga raja atau bangsawan pada zaman dahulu, khususnya bagi yang menjabat kekuasaan dalam pemerintahan sebagai Magau. Molumu ialah masa menyemayamkan jenazah, di mana mayat disimpan dalam peti kayu yang tertutup rapi. Molumu berarti menyimpan mayat-mayat d... |
Ritual Sulawesi Tengah |
ASAL MULA DANAU TES DI LEBONG, BENGKULU |
https://budaya-indonesia.org/ASAL-MULA-DANAU-TES-DI-LEBONG-BENGKULU |
Danau Tes adalah sebuah danau terbesar di Provinsi Bengkulu yang terbentang antara dua buah dusun adat suku Rejang, yaitu: dusun adat Kutei Donok (Desa Tengah) dan dusun adat Tes. Danau ini terletak di kecamatan Lebong Selatan, Kabupaten Lebong, dan berada di lereng pegunungan Bukit Barisan denga... |
Cerita Rakyat Bengkulu |
PANGERAN CODET Asal Mula Nama Kampung Condet Dan Kampung Gedong |
https://budaya-indonesia.org/PANGERAN-CODET-Asal-Mula-Nama-Kampung-Condet-Dan-Kampung-Gedong |
Kampung Condet yang menjadi Kelurahan Balekambang dan Kampung Gedong yang menjadi Kelurahan Batuampar, sebuah daerah yang terletak di Kecamatan Kramat Jati, Jakarta Timur, ternyata menyimpan sebuah legenda, dimana kedua wilayah kelurahan tersebut masih menjadi satu wilayah dengan nama CONDET. D... |
Cerita Rakyat DKI Jakarta |
KISAH SIMA-SIMA NA LUNGUNAN, ASAL MULA NAMA KABUPATEN SIMALUNGUN |
https://budaya-indonesia.org/KISAH-SIMA-SIMA-NA-LUNGUNAN-ASAL-MULA-NAMA-KABUPATEN-SIMALUNGUN |
Kabupaten Simalungun adalah sebuah kabupaten di Sumatera Utara, Indonesia. Suku Batak Simalungun merupakan penduduk asli dari kabupaten ini. Bupatinya saat ini adalah Dr. Jopinus Ramli Saragih, S.H , M.M yang sedang bertugas untuk masa bakti 2010–2015 sedangkan Wakil Bupatinya adalah Hj. N... |
Cerita Rakyat Sumatera Utara |
ASAL USUL DANAU "LAU KAWAR" DI KABUPATEN KARO |
https://budaya-indonesia.org/ASAL-USUL-DANAU-LAU-KAWAR-DI-KABUPATEN-KARO |
Legenda Danau Lau Kawar merupakan sebuah legenda yang berkembang di Kabupaten Karo, Sumatera Utara. Kabupaten yang memiliki wilayah seluas 2.127,25 km2 ini terletak di dataran tinggi Karo, Bukit Barisan, Sumatera Utara. Oleh karena daerahnya terletak di dataran tinggi, sehingga kabupetan ini dij... |
Cerita Rakyat Sulawesi Tenggara |