masyarakat adat
Batu Keramat |
https://budaya-indonesia.org/Batu-Keramat |
Batu Keramat ( Dari Irian Jaya) Didaerah Yapen Timur, tepatnya daerah Wawuti Revui, terdapat sebuah gunung bernama Kamboi Rama. Masyarakat berkumpul dan berpesta di gunung itu. Di gunung itu juga tinggal seorang raja tanah atau dewa bernama Iriwonawai. Dewa itu memiliki sebuah tif... |
Cerita Rakyat Irian Jaya |
Kabuyutan Ciburuy |
https://budaya-indonesia.org/Kabuyutan-Ciburuy |
Merupakan situs peninggalan jaman Prabu Siliwangi yang kemudian dilanjutkan oleh anaknya yaitu Prabu Kian Santang. secara administrasi Kabuyutan Ciburuy terletak Desa Pamalayan, Kecamatan Bayongbong, Kabupaten Garut berada di titik koordinat 7° 17' 18" S, 107° 49' 4... |
Produk Arsitektur Jawa Barat |
Kampung Kuta |
https://budaya-indonesia.org/Kampung-Kuta |
Nama Kampung Kuta ini mungkin diberikan karena sesuai dengan lokasi Kampung Kuta yang berada di Iembah yang curam sedalam kurang lebih 75 meter dan dikelilingi oleh tebing-tebing/perbukitan, dalam bahasa Sunda disebut Kuta (artinya pager tembok). Mengenai asal-muasal Kampung Kuta, dalam beberapa... |
Produk Arsitektur Jawa Barat |
Kenduri Aceh |
https://budaya-indonesia.org/Kenduri-Aceh |
KENDURI tak mengenal musim di Aceh. Bahkan, di kala perang, kenduri tetap berjalan. Begitulah, lewat kenduri orang Aceh saling mengikatkan diri. Aroma kenduri Maulid tercium di awal pagi di Desa Pupu, Kecamatan Ulim, Kabupaten Pidie Jaya, pertengahan Februari lalu. Lepas subuh, Aisya... |
Ritual Nanggroe Aceh Darussalam |
Upacara Adat Perkawinan Aceh |
https://budaya-indonesia.org/Upacara-Adat-Perkawinan-Aceh |
Ada beberapa tahapan dalam Adat Perkawinan Aceh, yaitu: Tahapan melamar (Ba Ranup) Ba Ranup (ba-membawa ranup-sirih) merupakan suatu tradisi turun temurun yang tidak asing lagi dilakukan dimana pun oleh masyarakat Aceh, saat seorang pria melamar seorang perempuan. Untuk mencarikan j... |
Ritual Nanggroe Aceh Darussalam |
rumah gadang |
https://budaya-indonesia.org/rumah-gadang |
Rumah Gadang atau Rumah Godang adalah nama untuk rumah adat Minangkabau yang merupakan rumah tradisional dan banyak di jumpai di provinsi Sumatera Barat , Indonesia . Rumah ini juga disebut dengan nama lain oleh masyarakat setempat dengan nama Rumah Bagonjong atau ada juga yang meny... |
Produk Arsitektur Sumatera Barat |
Labuh Saji |
https://budaya-indonesia.org/Labuh-Saji |
Upacara adat yang hidup dan berkembang di Palabuhanratu Sukabumi Jawa Barat merupakan wujud nyata perilaku masyarakat yang menjunjung tinggi para leluhur mereka. Salah satunya adalah upacara Labuh Saji yang dilaksanakan oleh masyarakat nelayan sebagai ungkapan syukur kepada Sang Hyang Widi yang m... |
Ritual Jawa Barat |
Upacara ke Makam Karomah |
https://budaya-indonesia.org/Upacara-ke-Makam-Karomah |
Ziarah ke makam karomah dilaksanakan pada setiap hari Sabtu. Tamu yang datang mempunyai maksud berziarah, datang ke Dukuh di hari Jum'at atau hari sebelumnya. Untuk tamu yang datang di hari-hari sebelum Sabtu; seperti hari Rabu, Kamis, atau Jum'at harus menunggu sampai hari Sabtu, terutam... |
Ritual Jawa Barat |
Kampung Pulo |
https://budaya-indonesia.org/Kampung-Pulo |
Merupakan suatu perkampungan yang terdapat di dalam pulau di tengah kawasan Situ Cangkuang. Menurut cerita rakyat, masyarakat Kampung Pulo dulunya menganut agama Hindu, lalu Embah Dalem Arif Muhammad singgah di daerah ini karena terpaksa mundur pada saat mengalami kekalahan sewaktu menyerang Bela... |
Produk Arsitektur Jawa Barat |
Kampung Dukuh |
https://budaya-indonesia.org/Kampung-Dukuh |
Berada pada ketinggian ± 390 m di atas permukaan laut dengan luas ± 5 hektar. Dalam kisah tradisi yang dipercayai masyarakat setempat bahwa yang berjasa sebagai pendiri Kampung Dukuh adalah Syekh Abdul Jalil. Menurut cerita nama dukuh diambil dari bahasa Sunda yang berarti tu... |
Produk Arsitektur Jawa Barat |