Wilayah Adat La Pago |
https://budaya-indonesia.org/wilayah-adat-la-pago |
Wilayah adat La Pago terdiri dari kabupaten-kabupaten yang ada di wilayah pegunungan tengah sisi timur, yaitu Kabupaten Jayawijaya, Pegunungan Bintang, Lanny Jaya, Tolikara, Nduga, Puncak Jaya, Yalimo, Yahukimo, Membramo Tengah dan Kabupaten Puncak. Secara umum kabupaten yang ada di wilayah La Pago... |
Cerita Rakyat Papua |
Legenda sijello to mampu |
https://budaya-indonesia.org/legenda-sijello-to-mampu |
Legenda sijello to mampu FROM BONE SIJELLO TO MAMPU Pada suatu hari di mampu, sebuah desa di kabupaten bone terjadi musim kemarau yang panjang menimbulkan suasana sangat panas dan gersang menbuat sebagian penduduk lebih senang tinggal di rumah untuk menbuat lipa sabbe dengan menggunakan tennung... |
Cerita Rakyat Sulawesi Selatan |
Cerita Rakyat Tolelembunga di Lembah Napu Sulteng |
https://budaya-indonesia.org/cerita-rakyat-tolelembunga-di-lembah-napu-sulteng |
Cerita Rakyat Tolelembunga ini adalah salah satu legenda yang ada di Desa Sedoa Kecamatan Lore Utara Kabupaten Poso Sulawesi Tengah. Tolelembunga ini adalah seekor kerbau yang sangat disayangi oleh Puteri Bunga Manila, kemanapun kerbau ini pergi Puteri Bunga Manila pun mengikutinya, sehingga setiap... |
Cerita Rakyat Sulawesi Tengah |
Cerita Rakyat Sulawesi Tengah : Asal Usul Batu Bagga |
https://budaya-indonesia.org/cerita-rakyat-sulawesi-tengah-asal-usul-batu-bagga |
Impalak adalah seorang anak yang tinggal di sebuah kampung pesisir Sulawesi Tengah. la tinggal bersama ayahnya yang bernama Intobu. Mereka hidup sangat miskin. Sehari-hari, Impalak membantu ayahnya menangkap ikan di laut dengan menggunakan perahu. Intobu selalu mengajarkan Impalak untuk bekerja k... |
Cerita Rakyat Sulawesi Tengah |
Kisah Tiga Tadulako Asal Bulili |
https://budaya-indonesia.org/kisah-tiga-tadulako-asal-bulili |
Sebutan untuk pendekar di Sulawesi Tengah adalah tadulako, yang berarti panglima perang. Kisah dari Sulawesi Tengah ini bercerita tentang tiga orang tadulako yang hidup di Desa Bulili. Mereka adalah orang-orang yang sangat kuat tiada bandingannya. Tiga orang tadulako itu bernama Bantili, Molove, da... |
Cerita Rakyat Sulawesi Tengah |
Cerita Rakyat Sulawesi Tenggara : Kisah La Sirimbone |
https://budaya-indonesia.org/cerita-rakyat-sulawesi-tenggara-kisah-la-sirimbone |
La Sirimbone adalah seorang anak laki-laki yang baik hati. Ia tinggal bersama ibunya, wa Roe. Ayahnya meninggal saat ia masih kecil. Suatu hari, seorang pedagang kain dari Desa La Patamba datang menemui mereka. Saat melihat Wa Roe, La Patamba langsung jatuh hati. Seusai berdagang, La Patamba perg... |
Cerita Rakyat Sulawesi Tenggara |
Kisah Legenda Terjadinya Air Putri |
https://budaya-indonesia.org/kisah-legenda-terjadinya-air-putri |
Alkisah pada jaman dahulu kala, hiduplah seorang putri yang bernama Ta Ina Luhu dari Negeri Luhu di Pulau Seram. Ia adalah anak dari Raja Negeri Luhu yang begitu bijaksana, baik, dan berbudi pekerti luhur. Suatu ketika Belanda menguasai Negeri Luhu dan seluruh keluarga Raja tewas dibantai Belanda k... |
Cerita Rakyat Maluku |
Lagenda Dewi Sri |
https://budaya-indonesia.org/lagenda-dewi-sri |
Dahulu kala, hidup seorang penguasa tertinggi kerajaan langit bernama Batara Guru. Suatu hari ia memerintahkan para dewa dan dewi untuk melakukan kerja bakti guna membangun sebuah istana baru yang lebih megah di Kahyangan. Ia pun mengancam akan memotong tangan dan kaki siapa saja yang malas mengerj... |
Cerita Rakyat Bali |
Kampung Melo |
https://budaya-indonesia.org/kampung-melo |
Kampung Melo adalah salah satu desa traditional dan telah ditetapkan menjadi desa wisata. Desa Melo memiliki kekayaan seni dan budaya serta keindahan alam. Penduduknya ramah kepada setiap wisatawan yang datang berkunjung. Di sini wisatawan bisa melihat langsung cara hidup masyarakat setempat khusus... |
Cerita Rakyat Nusa Tenggara Timur |
Lagenda Loké Nggérang |
https://budaya-indonesia.org/lagenda-loke-nggerang |
Dahulu disebuah dusun kecil bernama Ndoso, hiduplah seorang gadis cantik jelita bernama Nggérang. Dinamakan Nggerang karena kulitnya putih serta berambut pirang. Nggerang dipercayakan sebagai hasil dari perkawinan silang resmi antara manusia dengan makhluk halus dari alam lain, dalam bahasa setempa... |
Cerita Rakyat Nusa Tenggara Timur |