masyarakat adat
Ojung |
https://budaya-indonesia.org/Ojung |
Situbondo – Ojhung atau Ojung adalah suatu kebudayaan dari Desa Bugeman, Kecamatan Kendit, Kabupaten Situbondo, dimana kebudayaan ojhung itu sendiri telah dianut dan dilakukan oleh para leluhur dan nenek moyang (pembabat) Desa Bugeman terdahulu. Kebudayaan ini telah... |
Seni Pertunjukan Jawa Timur |
9 Macam Kesenian Tradisional Khas Sunda #DaftarSB19 |
https://budaya-indonesia.org/9-Macam-Kesenian-Tradisional-Khas-Sunda-DaftarSB19 |
Selain budayanya, masyarakat Sunda juga terkenal kaya akan keseniannya. Nama Sunda berasal dari "su" artinya baik dan nda adalah kalimat penyambung / kreasi. Masyarakat Sunda yang terkenal dengan ramah tamahnya memiliki berbagai sejarah yang menghasilkan berbagai kesenian tradisional. Orang-orangny... |
Seni Pertunjukan Jawa Barat |
Tari Sigeh Pengunten, Tarian Penyambut Tamu Agung Lampung #DaftarSB19 |
https://budaya-indonesia.org/Tari-Sigeh-Pengunten-Tarian-Penyambut-Tamu-Agung-Lampung-DaftarSB19 |
Tari sigeh pengunten (siger penguntin) merupakan salah satu tari kreasi baru dari daerah Lampung. Tari ini merupakan pengembangan dari tari sembah yang merupakan tari tradisi asli masyarakat Lampung. Melalui Peraturan Daerah, tari sigeh pengunten diresmikan sebagai tarian Lampung dalam penyambutan... |
Tarian Lampung |
Upacara Adat Budaya Yogyakarta #DaftarSB19 |
https://budaya-indonesia.org/Upacara-Adat-Budaya-Yogyakarta-DaftarSB19 |
Di Yogyakarta masih melestarikan berbagai upacara adat yang telah menjadi ciri budaya khas Yogyakarta yang diantaranya adalah sebagai berikut: 1. Grebeg Maulud, Kata gerebeg berarti suara berisik yg berasal dari teriakan orang-orang. Upacara adat ini diperingati sebagai acara Maulud Nabi Mu... |
Ritual DI Jogjakarta |
Batik Kahuripan Purwakarta #DaftarSB19 |
https://budaya-indonesia.org/Batik-Kahuripan-Purwakarta |
Kabupaten Purwakarta juga memiliki kerajinan batik. Ciri khas batik dari Kabupaten Purwakarta di Jawa Barat ini dikenal dengan nama Batik Kahuripan . Motif batik khas ini adalah hasil dari sayembara pembuatan motif batik khas yang dilakukan oleh pemerintah kabupaten Purwakarta di tahun 2009... |
Motif Kain Jawa Barat |
Sederhana Namun Memikat Hati, Pakaian Adat Khas Suku Sasak #DaftarSB19 |
https://budaya-indonesia.org/Sederhana-Namun-Memikat-Hati-Pakaian-Adat-Khas-Suku-Sasak |
Begitu beragamnya budaya di Indonesia membuat kita sadar begitu unik dan menariknya negeri kita ini. Mulai dari bahasa, adat, makanan, bahkan pakaian tradisional yang sangat bermacam-macam sesuai dengan karakteristik dan kekhasan daerah masing-masing. Kali ini kita akan membahas pakaian tradision... |
Pakaian Tradisional Nusa Tenggara Barat |
Tentang Islam Wetu Telu dan Stigma yang Keliru #DaftarSB19 |
https://budaya-indonesia.org/Tentang-Islam-Wetu-Telu-dan-Stigma-yang-Keliru-DaftarSB19 |
Di sebuah desa di kaki Gunung Rinjani, terdapat sebutan untuk masyarakat yang tinggal di sana yaitu masyarakat yang menganut Islam Wetu Telu. Masyarakat menganggap mereka menjalankan ibadah shalat hanya tiga kali, padahal hal itu adalah keliru. Ritual ini kerap disalahpahami, sehingga dianggap se... |
Ritual Nusa Tenggara Barat |
Wayang Kulit Indramayu #DaftarSB19 |
https://budaya-indonesia.org/Wayang-Kulit-Indramayu-DaftarSB19 |
Wayang Kulit adalah seni tradisional Indonesia terutama berkembang di Jawa. Wayang berasal dari kata Ma Hyang yang artinya menuju kepada roh spiritual, dewa, atau Tuhan Yang Maha Esa. Ada juga yang mengartikan wayang adalah istilah bahasa Jawa yang bermakna... |
Seni Pertunjukan Jawa Barat |
Kampung Budaya Sunda #DaftarSB19 |
https://budaya-indonesia.org/Kampung-Budaya-Sunda |
Kampung Budaya Sindang Barang adalah suatu kampung adat Sunda yang terletak di Desa Pasir Eurih Kecamatan Taman Sari Kabupaten Bogor. Menurut sejarahnya Kampung Sindang Barang sudah ada sejak abad ke XII dan terpapar dalam Babad Pajajaran dan tertulis juga dalam pantun Bogor. Kebudayaan Sunda ya... |
Produk Arsitektur Jawa Barat |
Tari Musyoh #DaftarSB19 |
https://budaya-indonesia.org/Tari-Musyoh-DaftarSB19 |
Tari Musyoh merupakan salah satu tarian sakral asal Papua, dan tarian ini diadakan jika ada sanak saudara ataupun warga yang mengalami kecelakaan maut dan diperkirakan arwahnya tidak tenang. Jika kita lihat dari unsur gerakannya, tarian ini mencerminkan masyarakat Papua yang linca... |
Tarian Papua |