Bandung tidak pernah mati berinovasi, setiap harinya banyak jajanan baru yang menjadi tren di kalangan masyarakat kota kembang. Salah satunya adalah Seblak. Seblak ini terbuat dari berbagai macam sayuran yang di lengkapi dengan bumbu khas juga telur ayam, dan tak kalah uniknya adalah tambahan bahan kerupuk yang sudah di rendam terlebih dahulu, menjadikan jajanan ini populer di kalangan warga Bandung. Seblak merupakan jajanan yang bisa kita jumpai kalau kita singgah di kota Bandung Jawa Barat, seblak merupakan sebutan lain untuk kerupuk, kalau di Bandung ada dua macam yaitu seblak basah dan seblak kering, kalau seblak kering itu sama kaya kerupuk cuma di tambahin bubuk cabe atau perasa lainnya biar lebih pedas dan gurih, Yang unik disini merupakan seblak basah, kerupuk yang telah di rendam dengan air panas sehingga membuat kerupuk itu menjadi kenyal, dan kerupuk yan...
Bagi anda penggemar cemilan dengan selera pedas, sajian yang satu ini pasti akan menjadi cemilan favorit anda. Makanan berasa pedas ini dinamai kerupuk seblak kering pedas gurih. Kerupuk seblak merupakan makanan khas Bandung, Jawa Barat yang memiliki rasa gurih dan pedas tentunya. Kerupuk seblak dalam penyajiannya terbagi dua macam, yaitu kerupuk seblak basah dan kerupuk seblak kering. simak sajian resep Seblak Kering lengkapnya berikut ini. Bahan-bahan: 1 siung bawang putih 2 siung bawang merah 1 ons Kerupuk ba...
Serabi Oncom ini mungkin sudah sering terdengar di telinga kita masyarakat Indonesia. Akan tetepi tahukah anda bahwa Serabi Oncom pertama kami diperkenalkan di kota Bandung, Jawa Barat. mari kita simak resep Serabi Oncom berikut. Bahannya: 400 gram tepung beras 200 gram tepung terigu 300 gram kelapa muda 1200 ml santan Empat sdm gula pasir Sesendok teh garam Bahan untuk isinya: 300 gram oncom yang berkualitas bagus Empat sendok makan minyak goreng 100 ml santan Margarin, gunakan secukupnya saja Empat buah cabai merah Bumbu yang dihaluskan: Dua sendok teh gula pasir 10 butir bawang merah 6 siung bawang putih Dua buah cabai merah Secentimeter kencur Empat buah cabai rawit Gunakan garam secukupnya Cara Membuat Serabi Oncom (Bandung): Pertama sekali yang harus...
Surabi atau serabi merupakan salah satu makanan khas Bandung, Jawa Barat yang memiliki rasa gurih dan lezat. Di daerah Solo surabi sering disebut dengan nama serabi yang merupakan makanan khas Solo juga. Ada beberapa hal yang membedakan antara surabi Bandung dengan Serabi Solo. Untuk surabi bandung mempunyai bentuk yang cukup tebal dan rasanya yang gurih, sedangkan untuk surabi atau serabi Solo mempunyai bentuk yang cukup tipis dan rasanya yang cenderung manis. Serabi khas Bandung memiliki berbagai macam rasa yang sangat gurih diantaranya terdapat rasa keju, cokelat, strawberry, pandan, dan lain sebagainya. Resep membuat surabi Bandung terbilang cukup mudah dan bahan-bahan yang digunakanya pun sangat mudah kita temui. Bagi anda yang penasaran dengan resep spesial surabi Bandung, sebaiknya simak ulasan berikut ini secara baik-baik. Resep Spesial Surabi Khas Bandung: &...
Soto bandung merupakan masakan terkenal khas nusantara yang tak perlu diragukan lagi rasanya. Rasa dari soto bandung ini sangat lezat dan tentunya sangat lezat. Cara membuat soto bandung yang enak dan lezat sangat mudah kok. Resep soto bandung semoga bisa menjadi sajian yang spesial buat keluarga tercinta anda dirumah. Biasanya soto ayam bandung dengan menggunakan bahan isi daging sapi namun juga ada yagn menggunakan daging ayam untuk membuat soto bandung. Tergantung selera anda bahan daging apa yagn digunakan. Ciri khas dari soto bandung adalah memiliki kuah yang bening dan tentunya ada irisan lobak. Daging sapi yang kita gunakan kal...
Siomay merupakan makanan yang sudah sangat dikenal oleh masyarakat. Siomay banyak diperjual belikan di semua daerah di Indonesia. Biasanya, siomay dijual dengan cara berkeliling atau dengan menempati warung pinggir jalan. Hanya saja, cita rasa siomay yang diperjual belikan tersebut terkadang kurang sesuai dengan lidah kita. Daripada Anda membelinya di luar sana yang belum tentu enak dan belum tentu higienis, ada baiknya Anda membuatnya sendiri di rumah. Berikut kami sajikan resep siomay Bandung nikmat untuk Anda. Bahan: 500 gram tepung terigu 250 gram tepung kanji 2 sendok the garam Air secukupnya 3 siung bawang putih Penyedap rasa secukupnya Bahan Isian 250 gram ikan tenggiri Bahan Saus: 250 gram kacang tan...
Kue Kering ganyong merupakan Jajanan Khas Majalengka, Jawa Barat, Indonesia. berikut resep cara membuat Kue Kering Ganyong. Bahan: 200 gram tepung ganyong 125 gram mentega 100 gram gula halus 1 butir kuning telur 15 gram susu bubuk 1 butir kuning telur untuk olesan Selai nanas secukupnya untuk isian Keju parut secukupnya untuk taburan cake case Cara Membuat: Terlebih dahulu mentega, telur, gula halus dicampurkan, kemudian diaduk hingga merata. Masukan Tepung ganyong hingga adonan kalis. Cetak adonan sebesar kelereng, isi dengan selai nanas. Olesi dengan kuning telur permukaannya kemudian taburi dengan keju parut. Oven Hingga matang. ...
Salah satu menu khas magelang adalah kupat tahu magelang ini. Bahan utama Kupat Tahu ialah tahu, yang dicampur dengan ketupat (kupat), berbagai macam sayuran, yang disiram dengan bumbu kacang. Makanan yang merupakan khas masakan Indonesia ini, terdapat berbagai jenis, mulai dari kupat tahu Bandung, kupat tahu Magelang, kupat tahu Solo, kupat tahu Singaparna, dan yang lainnya. Perbadaan jenis bukan hanya terletak pada nama daerah tetapi juga rasanya, dikarenakan perbedaan resep bumbu walaupun menggunakan bahan utama yang sama. Jadi bagi Anda yang ingin mencoba masakan kupat tahu asli enak khas magelang ini, tidak perlu jauh-jauh ke kota magelang untuk mencoba masakan satu ini. karena saya akan berbagi Resep kupat Tahu Asli Enak Khas Magelang untuk Anda sehingga Anda bisa membuatnya dirumah. Berik...
Ketika kita sedang berkunjung ke daerah jawa barat, sering kita menemukan sale pisang yang biasanya dijadikan untuk oleh-oleh. Tidak bisa dipungkiri cita rasa yang ada pada sale pisang ini disukai oleh semua kalangan. Rasanya yang manis,gurih dan renyah menjadikan sale pisang pilihan favorit untuk dijadikan oleh-oleh ketika sedang berkunjung ke bandung atau daerah lain di Jawa Barat. Nah bagi anda yang ingin merasakan sale pisang tapi ogah jauh-jauh pergi ke jawa barat, lebih baik membuat sendiri dirumah. Proses pembuatanya tidak sulit sulit amat. Anda bisa mempelajari resep sale pisang berikut ini dirumah sambil mengisi waktu luang anda. Pisang memang buah yang bisa dijadikan aneka macam makanan. Jika se...