Budaya Indonesia
184 entri ditemukan

Entri per provinsi
Entri per provinsi

Entri Terkait

Gambar Entri
Tari Radap Rahayu
Tarian Tarian
Kalimantan Selatan

Tari Radap Rahayu adalah tari klasik daerah Banjarmasin dan bersifat sakral. Tari ini merupakan tarian untuk menyambut tamu sebagai tanda penghormatan. Kata radap berasal dari beradap-adap yang memiliki arti bersama-sama, berkelompok dan atau lebih dari satu. Rahayu memiliki arti galuh wan bungas  (perempuan yang cantik). Selain itu, Rahayu memiliki arti kebahagian, kesenangan, kemakmuran.   Pada  awalnya, tari Radap Rahayu adalah tarian yang memiliki fungsi sebagai penolak bala dan bersifat ritual bagi masyarakat Banjarmasin. Tari Radap Rahayu dilakukan pada upacara seperti kehamilan, perkawinan, dan kematian. Tari Radap Rahayu sebagai tari penolak bala dan tari meminta keselamatan berasal dari peristiwa di mana kapal Perabu Yaksa  berisi patih Lambung Mangkurat yang pulang berkunjung dari kerajaan majapahit. Ketika sampai di Muara Mantuil dan akan memasuki Sungai barito, kapal ini kandas di tengah perjalanan. Perahu oleng dan nyaris terbalik. Situasi...

avatar
Friskalaras
Gambar Entri
Legenda Gunung Batu Hapu
Cerita Rakyat Cerita Rakyat
Kalimantan Selatan

Cerita rakyat legenda gunung Batu Hapu berasal dari Kalimantan Selatan, Indonesia. Alkisah, hidup seorang perempuan bernama Nini Kudampai. Ia memiliki seorang anak laki-laki bernama Angui. Mereka berdua memiliki hewan peliharaan seperti ayam putih, anjing putih, dan babi putih. Tersebutlah seorang saudagar kaya raya bernama Keling. Sang saudagar berniat menjadikan Angui sebagai anak angkatnya dan membawanya ke negerinya. Nini Kudampai merasa keberatan karena Angui adalah anak satu-satunya, namun akhirnya ia mengizinkan Angui dibawa oleh saudagar Keling. Akhirnya saudagar Keling membawa Angui ke negerinya. Saudagar Keling sangat menyayangi Angui. Setiap hari ia memanjakan Angui. Karena dimanja, lambat laun Angui berubah menjadi anak malas. Angui selalu menolak jika saudagar Keling meminta bantuannya. Karena sudah merasa kesal dengan sifat malas Angui, saudagar Keling akhirnya mengusir Angui dari rumahnya. Dengan sangat terpaksa, Angui pergi meninggalkan rumah sauda...

avatar
Bangindsoft
Gambar Entri
Daging Masak Habang Khas Banjar
Makanan Minuman Makanan Minuman
Kalimantan Selatan

  Masak Habang adalah masakan khas dari Banjarmasin, Kalimantan Selatan. Habang berarti merah, jadi dari namanya kita sudah bisa menebak bahwa masakan ini didominasi oleh warna merah yang dihasilkan dari cabe merah. Lebih jauh lagi masakan ini punya rekan pendamping yaitu Masak Hijau dan Masak Kuning.    Ketiga jenis bumbu tersebut berbeda sesuai nama masing-masing tetapi bahan utama bisa anda tukar satu sama lain. Misal Ayam Masak Habang atau Daging Masak Habang. Kali ini saya memilih daging sebagai bahan utama untuk resep Masak Habang ini.    O ya sebelum saya lupa untuk anda yang tidak suka makan pedas tidak perlu kuatir. Meski masakan ini berwarna merah menyala tapi rasanya tidak sepedas yang anda kuatirkan karena resep ini memakai cabe merah besar bukan cabe rawit.    Tips: Gunakan daging yang berkualitas baik misal lemusir dalam/rumpsteak atau daging dari sapi muda supaya cepat empuk dan bumbu meresap dengan...

avatar
Endah Kinarya Palupi
Gambar Entri
Sambal Goreng Sawah Serentak
Makanan Minuman Makanan Minuman
Kalimantan Selatan

Bagi anda pecinta masakan, kayaknya kurang lengkap tanpa adanya sambal sebagai penambah selera makan. Jagat Resep kali ini mencoba mempublikasi Resep Sambel. Salah satunya adalah Resep Sambal Goreng Sawah Serentak (Banjarmasin). Meski saya sendiri kurang suka dengan masakan yang serba pedas, tapi tidak dapat dipungkiri lagi bahwa kebanyakan orang Indonesia sangat cinta dengan masakan pedas, apalagi sambal. Bahkan bagi beberapa orang, sambal sudah seperti lauk wajib yang harus ada disetiap makanan. Nah....sekarang silahkan simak dan pelajari resep sambal di bawah ini. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.   Resep Sambal Goreng Sawah Serentak (Banjarmasin)    Bahan : 5 pasang ati ampela ayam, rebus, potong-potong. 100 gr kacang kedelai, rebus. 2 cm lengkuas, memarkan. 2 btg serai, memarkan. 1 sdm kecap manis. 250 ml kaldu ayam. 1/2 sdt garam. 1/4 sdt gula pasir. 4 sdm minyak goreng.   Bumbu Dihal...

avatar
Endah Kinarya Palupi
Gambar Entri
Satai Ayam Banjar
Makanan Minuman Makanan Minuman
Kalimantan Selatan

Bahan: 500 g daging ayam, potong 1 x 4 cm 300 g kulit ayam, potong 1 x 4 cm 2 sdm kecap manis 1 sdm minyak sayur 1 sdt garam 20 buah tusukan satai   Saus sambal: 8 buah cabai merah keriting, rebus 4 buah cabai merah besar, rebus 6 siung bawang putih 5 sdm saus tomat botolan 1 sdt petis udang Banjar 1½ sdt garam 1 sdt gula pasir 100 ml air   Cara Membuat: Saus sambal: Haluskan cabai merah keriting, cabai merah besar, dan bawang putih. Campur dengan saus tomat, petis, garam, gula, dan air. Sisihkan. Satai: Lumuri daging dan kulit ayam dengan kecap manis, minyak, garam, dan 5 sdm saus. Simpan dalam kulkas hingga bumbu meresap (± 45 menit). Tusuk secara berselang-seling: 2 potong daging ayam dan 2 potong kulit. Ulangi hingga bahan habis. Bakar satai di atas bara api. Bolak-balik satai sambil sesekali olesi dengan sisa bumbu. Bakar hingga matang dan kecokelatan. Angkat....

avatar
Endah Kinarya Palupi
Gambar Entri
Pais Waluh
Makanan Minuman Makanan Minuman
Kalimantan Selatan

Waluh (bahasa banjar) dalam bahasa Indonesia berarti labu merah. Panganan dalam bungkus daun pisang ini memiliki kesan tersendiri bagi saya, rasa manis yang selembut teksturnya, sedikit berserat halus. Aroma khas muncul ketika digigit dan dikunyah perlahan. Luar biasa. Penampilan dan keberadaan pais waluh memang kampungan, namun secara kuliner, ia layak mendapatkan respek lebih dikarenakan cita rasa dan keunikannya. Mencobanya, merupakan sebagian dari rekomendasi saya apabila anda berkunjung ke Kalimantan Selatan.   Bahan utama : 400 gram labu kuning 125 gram gula pasir 1/4 sendok teh garam 150 gram tepung beras 200 ml santan dari 1/2 butir kelapa 3 buah nangka, dipotong kotak 4 lembar daun pisang untuk membungkus   Cara memasak : 1.Kukus labu kuning sampai matang. Haluskan. 2.Masukkan gula pasir dan garam. Aduk rata. Tambahkan tepung beras. Aduk rata. 3.Masukkan santan dan nangka. Aduk rata. 4.Ambi...

avatar
Endah Kinarya Palupi
Gambar Entri
Putri Junjung Buih
Cerita Rakyat Cerita Rakyat
Kalimantan Selatan

Siapa Putri Junjung Buih? Dalam Hikayat Banjar ia dikenal sebagai istri Pangeran Suryanata. Konon, Putri Junjung Buih adalah putri raja pertama di Kalimantan. Menurut silsilah raja-raja Banjar versi legenda daerah, Putri Junjung Buih adalah anak Nabi Khaidir. Sementara sang suami, Pangeran Suryanata adalah anak Raja Agung Iskandar Zulkarnain (Alaxander the Great, raja Makedonia).        Kisah tentang seorang bayi yang ditemukan oleh raja dan diasuh hingga dewasa kemudian menjadi penerus tahta kerajaan. Cerita rakyat dari Kalimantan Selatan ini merupakan salah satu dari cerita rakyat Indonesia yang cukup terkenal.        Cerita rakyat putri cantik junjung buih Kerajaan Amuntai dipimpin oleh dua bersaudara, yakni Padmaraga yang disebut Raja Tua dan Sukmaraga yang biasa disebut Raja Muda. Keduanya tidak berputra. Oleh karena itu, mereka terus berdo’a agar segera dikaruniai keturunan. Raja Muda berdo’a d...

avatar
Oase
Gambar Entri
Borneo Eksotisme Yang Menginspirasi
Ritual Ritual
Kalimantan Selatan

Memang Kalimantan atau yang sering disebut Borneo merupakan pulau terbesar di wilayah Indonesia, Kalimantan merupakan pulau yang dimiliki oleh tiga Negara (Indonesia, Brunai dan Malaysia) dimana banyak hal yang masih tersembunyi di dalamnya. Kalimantan memiliki banyak suku bangsa, adat-istiadat, dan memiliki berbagai produk budaya yang diantaranya seni tari, seni musik, seni rupa dan bahasa daerah. Memang Kalimantan tidak perlu lagi ditafsirkan dengan bahasa apapun, yang lebih penting adalah Eksotisme Yang Menginspirasi senyatanya Kalimantan sudah hadir jauh-juauh sebelum masyarakat modern ada, Kalimantan merupakan instalasi seni nya Indonesia yang mana di dalamnya bersinar intan, berlian dan tambang-tambang lainnya, hutan-hutan yang masih lumayan baik dan terpelihara oleh masyarakat adat. Kondisi tersebut merupakan bentuk susunan artistik yang alami, ditambah dengan kegiatan upacara-upacara adat yang mengagungkan akan kebesaran Tuhan Sang Pencipta. Alam, budaya dan sistem r...

avatar
Wiwid Bhozant
Gambar Entri
Asal Mula Sarung Tenun Pagatan
Cerita Rakyat Cerita Rakyat
Kalimantan Selatan

Sarung Tenun Pagatan  adalah kain tradisional masyarakat  bugis Pagatan ,  Kalimantan Selatan . Sarung Tenun Pagatan muncul bersamaan dengan kedatangan para perantau  Bugis  pada pertengahan  abad ke-18 . Selain nilai ekonomi dan budaya, tenun pagatan juga mengandung nilai sosial, tenun pagatan menjadi ciri khas masyarakat pagatan khususnya dan kabupaten  Tanah Bumbu  pada umumnya. Sarung Tenun Pagatan ini hanya digeluti oleh masyarakat suku bugis pagatan secara turun temurun dengan ciri khas dan motif yang unik karena dibuat dengan cara yang sangat  tradisional  menggunakan alat penenun dari kayu dan hanya bisa diolah menggunakan  benang sutera . Saat ini, perkembangan Tenun Pagatan mengalami perkembangan pesat. Berbagai jenis pakaian muncul kemudian menggunakan tenun jenis ini. Tenun Pagatan tidak hanya digunakan sebagai pakaian tradisional saja. Namun juga berbagai jenis pakaian yang lain. Beberapa desainer terk...

avatar
Nur Hapiah