Tarian Motaro |
https://budaya-indonesia.org/Tarian-Motaro |
Tarian Motaro adalah tarian rakyat yang diciptakan oleh masyarakat suku Pamona sendiri tanpa mendapat pengaruh dari kebudayaan luar. Motaro adalah tarian khas daerah poso (suku pamona) yang sejak dahulu kala sampai sekarang tetap di pelihara dan di kembangkan oleh masyarakat setempat. Hanya lagu/... |
Tarian Sulawesi Tengah |
Tari Mutik Sahang |
https://budaya-indonesia.org/Tari-Mutik-Sahang |
Tari mutik sahang adalah suatu tarian yang menggambarkan tentang keadaan rakyat bangka belitung ketika panen sahang. Provinsi ini selain terkenal dengan Timahnya, sahang atau yang kita kenal dengan lada juga mendunia. tetapi sayangnya pemerintah belum bisa mengoptimalkan hasil alam ini... |
Tarian Bangka Belitung |
Tari Molapi Saronde |
https://budaya-indonesia.org/Tari-Molapi-Saronde |
Dalam bahasa Gorontalo, tarian ini adalah sarana “molihe huali” yang berarti menengok atau mengintip calon isteri. Setelah melalui serangkaian proses adat, calon mempelai pria kemudian mulai menari saronde bersama ayah/wali. Mereka menari dengan selendang dan menggunakan pakaian adat... |
Tarian Gorontalo |
Tari Pakarena |
https://budaya-indonesia.org/Tari-Pakarena |
Tari Pakarena adalah tarian tradisional dari Sulawesi Selatan yang diiringi oleh 2 (dua) kepala drum (gandrang) dan sepasang instrument alat semacam suling (puik-puik)[1]. Selain tari pakarena yang selama ini dimainkan oleh maestro tari pakarena Maccoppong Daeng Rannu (alm) di kabupaten Gowa, jug... |
Tarian Sulawesi Selatan |
Tari Orek-orek |
https://budaya-indonesia.org/Tari-Orek-orek |
Ngawi sejak tahun 1980 an terkenal sebagai Bumi Orek Orek. Sebutan ini tidak lepas dari adanya Tari Orek Orek yang tumbuh subur dan berkembang dimasyarakat luas. Hampir disetiap acara baik yang diselenggarakan oleh Pemerintah Daerah maupun masyarakat sendiri, tari ini selalu dipentaskan. &n... |
Tarian Jawa Timur |
Tari Sebimbing Sekundang |
https://budaya-indonesia.org/Tari-Sebimbing-Sekundang |
Seni tari ada disetiap daerah di Sumatera Selatan. Biasanya yang paling menonjol adalah tari sambut bagi tamu yang di agungkan dengan cara memberikan sekapur sirih Seperti daerah lainnya,Ogan Komering Ulu (OKU) juga memiliki kesenian yang menjadi ciri khas tersendiri. Dengan diberi nama Sebim... |
Tarian Sumatera Selatan |
Seni Tari Dayak |
https://budaya-indonesia.org/Seni-Tari-Dayak |
Tarian orang Dayak beragam ada yang masih tradisional bhakan ada yang sudah dikreasikan. Tarian tradisional berdasarkan fungsinya dapat dikelompokkan menjadi tiga jenis yakni (1) jenis tarian keagamaan seperti untuk pengobatan, atau mengundang roh gaib seperti tarian pada upacara Belian Bawo, Sen... |
Tarian Kalimantan Timur |
Seni Tari Kutai |
https://budaya-indonesia.org/Seni-Tari-Kutai |
Tarian orang Dayak beragam ada yang masih tradisional bhakan ada yang sudah dikreasikan. Tarian tradisional berdasarkan fungsinya dapat dikelompokkan menjadi tiga jenis yakni (1) jenis tarian keagamaan seperti untuk pengobatan, atau mengundang roh gaib seperti tarian pada upacara Belian Bawo, Sen... |
Tarian Kalimantan Timur |
Tari Sun Bulak |
https://budaya-indonesia.org/Tari-Sun-Bulak |
Tari ini menggambarkan Suku Dayak Kenyah saat melakukan perjalanan ke Ritan Baru. Fase pertama yaitu Uma Iwan. Pada fase awal ini mereka belum mengenal pakaian dari bahan kain, tetapi hanya mengenakan kulit kayu. Peralatan rumah tangga yang digunakan pun berasal dari tumbuh-t... |
Tarian Kalimantan Timur |
Tari Kancet Ung |
https://budaya-indonesia.org/Tari-Kancet-Ung |
Tari kancet’ung merupakan tarian anak muda yang dikenal juga dengan tari seraung yaitu tari yang menggambarkan kekayaan suku Dayak Kenyah dibidang kerajinan tangan. Dibawakan oleh perempuan muda dengan menggunakan baju (aban), topi (tapung aban) dan rok (ta’aban) yang dibuat dari mani... |
Tarian Kalimantan Timur |