Raja Empedu adalah seorang raja muda yang memerintah di Negeri Hulu Sungai Nusa, Kabupaten Musi Rawas, Sumatera Selatan. Suatu ketika, Raja Empedu membantu Raja Pangeran Mas dari Kerajaan Lesung Batu untuk membinasakan Raja Kubang yang terkenal sakti mandraguna. * * * Pada zaman dahulu kala, Kecamatan Rawas Ulu yang merupakan wilayah Kabupaten Musi Rawas, Sumatera Selatan, terbagi ke dalam tiga wilayah pemerintahan yaitu Hulu Sungai Nusa, Lesung Batu, dan Kampung Suku Kubu. Ketiga wilayah tersebut masing-masing diperintah oleh seorang raja. Negeri Hulu Sungai diperintah oleh Raja Empedu yang masih muda dan terkenal dengan keberanian dan kesaktiannya. Rakyatnya hidup aman dan makmur karena pertanian di daerah itu maju dengan pesat. Sementara itu, Negeri Lesung Batu diperintah oleh Pangeran Mas yang terkenal kaya raya dan mempunyai banyak ternak kerbau. Adapun Negeri Kampung Suku Kubu diperintah oleh Raja Kubu yang memiliki kesaktian yang tinggi. Negeri Kampung Kubu dikena...
Situs Tingkip berada di Desa Sungai Jauh, Kecamatan Rawas Ulu, Kabupaten Musi Rawas, Provinsi Sumatera Selatan. Untuk mencapai lokasi Situs Candi Tingkip dapat dicapai dengan kendaraan bermotor melalui jalan lintas Sumatera yang menghubungkan Lubuk Linggau-Sarolangun (Kabupaten Bangko, Provinsi Jambi). Sebelum mencapai Sarolangun, di Simpang Singkut pada kilometer 135 dari Lubuk Linggau membelok ke arah timur. Melalui jalan tanah yang sudah diratakan, yang menghubungkan Simpang Singkut pada kilometer 135 dari Lubuk Linggau membelok ke arah timur. Melalui jalan yang sudah diratakan yang menghubungkan Simpang Singkut-Bingkin Teluk, kendaraan dapat terus sampai pada kilometer 12. Dari tempat itu perjalanan masih dilanjutkan dengan berjalan kaki sejauh 200 meter menuju arah kebun karet rakyat. Lokasi runtuhan bangunan candi yang dibuat dari bata terletak di kebun karet pada dataran perbukitan yang merupakan sambungan dari rangkaian perbukitan Situs Candi Lesungbatu. Menuju ke...
Tari Gegerit adalah salah satu tarian tradisional yang berasal dari Sumatera Selatan. Tarian ini merupakan tari tradisional Lahat yang menceritakan tentang sebuah perjuangan kaum perempuan di dalam menghadapi penjajahan. Secara etimologi, kata Gegerit ini dapat diartikan dengan lelah atau capek, atau sepadan artinya dengan kata-kaku. Pengertian kaku ini mengacu pada gerakan Tari Gegerit yang lebih cenderung patah-patah dan kaku. Hal tersebut tergambar pada gerakan setengah jongkok sambil terus memainkan sayap-sayap di bahu. Tari Gerigit biasanya ditarikan oleh 4 (empat) orang penari yang keseluruhannya seorang perempuan. Para penari ini mengenakan baju adat Lahat berwara merah marun. Di bagian bahunya terdapat kain songket yang menyerupai sayap. Sementara itu pada bagian kepala dihias dengan berbagai hiasan, seperti ayun-ayun, cempako, pilis, dan teratai. Tari tradisional gegerit ini merupakan tarian yang sejak dahulu selalu ditarikan secara turun temurun oleh masyarakat Lah...
Awalnya Kabupaten Musi Rawas termasuk dalam wilayah keresidenan Palembang (Tahun 1825-1866). Hal ini diawali oleh jatuhnya Kesultanan Palembang dan Perlawan Benten Jati serta 6 Pasirah dari Pasema Lebar ketangan Pemerintah Belanda. Sejak Itu Belanda mengadakan ekspansi dan meyusun Pemerintahan didaerah ulu Palembang yang berhasil dikuasai. Sistem yang dipakai adalah sistem dekonsentrasi dengan beberapa wilayah binaan (Afdeling). Setiap Afdeling itu dipimpin oleh Asisten Residen yang membawahi Onder Afdeling yang dipimpin oleh Controluer (Kontrolir). Setiap Onder Afdeling juga membawahi Onder Distrik dengan Demang sebagai pimpinannya. Musi Rawas berada pada wilayah Afdeling Palembang Cheboven Landen. Pada Tahun 1907, Onder District Muara Beliti Dan Muara Kelingi diintegrasi dalam suatu onder Afdeling Yaitu : Onder Afdeling Musi Ulu. Tahun 1933 jaringan kereta api Palembang – Lahat – Lubuklinggau (Dibuat Sekitar Tahun 1928-1933) dibuka oleh pemerintah Belanda. Hal...
Malbi merupakan makanan khas dari Palembang, Sumatera Selatan. Pada umumnya kuliner malbi menggunakan daging sapi atau kambing sebagai bahan utamanya. Olahan ini sama seperti semur, hanya saja tidak menggunakan tomat dan lebih kaya akan rempah-rempahnya. Didalam resep ini menggunakan ayam agar proses memasak lebih cepat dan kuliner ini sangat nikmat disajikan dengan nasi hangat. Penasaran? Berikut bahan-bahan yang kalian butuhkan untuk membuat kuliner ini beserta langkah pembuatannya : Bahan-bahan : 500 gram ayam, potong-potong dan cuci bersih 1/2 sdt pala bubuk 2 butir cengkeh 2 cm kayu manis 4 sdm kecap manis 1/2 sdt gula 1 sdt garam / kaldu ayam bubuk (jika suka) 800 ml air Secukupnya bawang merah goreng untuk taburan Bumbu halus : 6 siung bawang merah 3 siung bawang putih 5 butir kemiri, sangrai 1/2 sdt merica butir 1 sdt ketumbar 1/4 sdt...
Bahan-bahan 5 porsi 300 gr udang 1 sdt air jeruk limau 250 gr mie telur, seduh 100 gr taoge, seduh 3 butir telur ayam, rebus lalu potong-potong 6 batang daun kucai, iris halus 5 sdm bawang goreng catatan : udang dikupas, diambil dagingnya, dipotong halus. Kepalanya diambil disiangi untuk bahan kaldu bahan kuah: 1250 ml kaldu udang 1 sdm garam 1/4 sdt gula pasir 1/2 sdm merica bubuk 2 butir telur, kocok lepas...
Bahan: 10 ekor udang besar Bumbu: 8 bh bawang merah 2 bh cabe merah Cuka secukupnya Garam secukupnya Gula secukupnya Cara Pembuatan: Bersihkan udang, kemudian rebus. Kupas udang, lalu potong-potong dengan ukuran 1 cm Haluskan semua bumbu, kemudian campur dengan air kaldu udang. Setelah itu, campurkan udang dengan bumbu yang telah dihaluskan tersebut. Acar udang siap di santap. Alamat dan Kontak Penjual: Rumah Makan Sarinande Tempo Doeloe Jl. Mayor Ruslan no. 966, Palembang 0711 313037 Sumber: Aneka Resep Masakan Melayu Kuno Sumber Foto: http://www.kompas.com/ sumber : http://m.melayuonline.com/ind/literature/dig/2266/acar-udang
Bahan-bahan dan peralatan yang diperlukan, yaitu: alat pengukur sendok teh ikan belida biting daun pisang bawang merah bawang putih kemiri sereh asam garam terasi lombok merah Bahan-bahan tersebut di atas dibagi menjadi dua bagian, yaitu : a. Bahan utama b. Bumbu-bumbu Adapun rincian komposisinya sebagai berikut : BAHAN UTAMA 1 pelepah daun pisang 1 kg ikan belida biting seperlunya BUMBU-BUMBU : 1 batang sereh 2 mata asam 2 sendok teh garam 1 sendok teh terasi 5 buah bawang merah 2 siung bawang putih 5 buah lombok merah 5 butir kemiri Proses pengolahan terdiri dari : CARA MEMBUAT : Bersihkan ikan Buang isi perutnya Cuci bersih-bersih Haluskan bumbu-bumbu, kecuali sereh Cairkan asam Masukkan ke dalam bumbu Campurkan ikan dengan bumbu...
PEMPEK - PALEMBANG Pempek sudah melekat dengan Kota Palembang dan tak dapat dipisahkan. Anda belum resmi mengunjungi kota Palembang kalau belum mencicipi pempek dari tanah Bumi Sriwijaya. Kudapan yang terbuat dari ikan dan tepung tapioka ini di jual oleh restoran besar sampai pedagang keliling dengan harga tentu berbeda-beda, sampai online pun ada, yang terkenal enak lezat katanya pempek candy, hasil sempurna adonan empek empek dan kuah cuka / cuko tentu menjadi penentu masakan wong kito ini, ya benar saus pencelup pempek bernama Cuko inilah yang membuat pempek menjadi spesial dan berbeda dari hasil olahan ikan lainnya. Cuko atau saus pempek terbuat dari cabe rawit, udang kering ebi, & bawang putih yang dihaluskan. Semua bahan saus cuko direbus bersamaan dengan air, gula merah juga asam jawa, begitulah di resep pempek palembang juna. lalu Cuko didihkan dengan api kecil hingga rasa langu atau pedas menyengat cabe rawit hilang atau berkurang. Cu...