Budaya betawi mengenal cara yang bertingkat-tingkat untuk sampai pada tahap berumah tangga. Tahap-tahap itu pada saat ini memang jarang atau tidak lagi dilakukan, karena berbagai halangan. Tahap-tahap tersebut adalah: a. Ngedelegin , mencari calon menantu perempuan yang di lakukan oleh Mak Comblang. b. Ngelamar , pernyataan meminta pihak lelaki kepada pigak perempuan. c. Bawa Tende Putus , pernyataan atau kesepakatan kapan pernikahan akan dilaksanakan. d. Ngerudat , rombongan keluarga pengantin laki-laki menuju rumah pengantin perempuan, seraya membawa serah-serahan seperti roti budaya, pesalin, sie, dan lain-lain e. Akad Nikah , ikrar yang di ucapkan oleh pengantin laki-laki di hadapsn wali pengantin perempuan. f. Kebesaran , upacara kedua mempelai duduk di puade untuk menerima ucapan selamat dari keluarga dan undangan g. Negor , upaya suami merayu istrinya untuk memulai hidup baru sebagai sebuah kelu...
Sunat bagi orang Betawi adalah upacara memotonh ujung Kelamin anak lelaki dalam ukuran tertentu. Menurut ajaran agama Islam, bila anak lelaki memasuki akil balig, ia harus segera dikhitan atau disunat. Anak lelakiyang sudah akil balig tetapi belum disunat, salatnya tidak sah. Anak kecil yang belum masuk akil balig tetapu sudah rajib melaksanakan salat lima waktu, orang betawi menyebutnya anak baru belajar atau latihan membiasakan taat beribadah. Dalam tradisi Betawi, sunat diartikan sebagai proses pembeda. Maksudnya, seorang anak lelaki yang sudah sunat berarti sudah memasuki dunia akil balig. Karena sudah akil balid, maka dia dituntut atau seharusnya sudah mampu membedakan antara dunia anak-anak dan dunia dewasa. Ia sudah selayaknya mampu menjaga diri dari perbuatan-perbuatan yang melanggar ajaran agama dan adat kesopanan di masyarakat. Rembuk Sunat Zaman dulu, jika seorang anak lelaki yang akan disunat, bapak atau ibunya akan bere...
Bubur merupakan salah satu sarapan favorit tiap individu. Nah, bubur ini memiliki ciri khas yang berbeda tiap daerah dimana di daerah Jakarta yang memiliki budaya betawi yang mana membuat bubur dengan menggunakan kuah kuning dan menggunakan emping bukan kerupuk seperti bubur biasanya. Nah, salah satu bubur legendaris yang memiliki khas betawi ini yakni bubur ayam nusantara. Bubur ini berlokasi di Kebon Pala, Jakarta Timur dan sudah berdiri sejak 1960-an. Bubur ini didirikan oleh Pak Anwar (Alm) dan sekarang diteruskan oleh anak dan cucunya usaha ini dan tetap eksis hingga sekarang. Bubur Ayam berdikari ini memiliki cabang di Cipinang tepatnya di Jalan Cipinang Jaya Raya dekat Giant Cipinang. Baik cabang maupun kios utama bubur ini buka dari pukul 16.00 - 22.00 WIB. Yuk bagi yang penasaran bagaimana rasa bubur khas betawi bisa mampir ke kios bubur ayam berdikari ini Tempat yang Menyediakan: Bubur Ayam Berdikari Nusantara Diner Address: Jal...
Sebuah sayur dijadikan simbol dalam suatu pernikahan, memang ada? Tentu ada dan sayur besan adalah jawabannya. Masyarakat Betawi tidak hanya menjadikan masakannya sebagai pelengkap menu makanan di dapur saja. Masakan Betawi mempunyai peran penting yakni sebagai simbol dalam prosesi adat dan salah satunya adalah sayur besan. Sayur ini digunakan sebagai salah satu syarat dalam prosesi pernikahan di masyarakat Betawi. Sayur besan mempunyai arti yakni melambangkan dua keluarga yang menyatu dalam ikatan kekeluargaan lewat pernikahan. Bahan utama dari sayur ini adalah terubuk. Terubuk adalah sejenis tebu yang dikonsumsi bunganya. Bunganya tertutup oleh kulit dan bagian dalamnya lonjong putih berbutir-butir seperti telur ikan. Terubuk sendiri adalah tanaman musiman yang sekarang keberadaannya sudah langka. Selain terubuk, sayur ini juga diisi oleh bahan pelengkap seperti soun, kentang, petai, dan ebi lalu menggunakan santan sebagai kuahnya. Tekstur sayur ini sangat lembut, harum,...
Budaya betawi mengenal cara yang bertingkat-tingkat untuk sampai pada tahap berumah tangga. Tahap-tahap itu pada saat ini memang jarang atau tidak lagi dilakukan, karena berbagai halangan. Tahap-tahap tersebut adalah: a. Ngedelegin , mencari calon menantu perempuan yang di lakukan oleh Mak Comblang. b. Ngelamar , pernyataan meminta pihak lelaki kepada pigak perempuan. c. Bawa Tende Putus , pernyataan atau kesepakatan kapan pernikahan akan dilaksanakan. d. Ngerudat , rombongan keluarga pengantin laki-laki menuju rumah pengantin perempuan, seraya membawa serah-serahan seperti roti budaya, pesalin, sie, dan lain-lain. e. Akad Nikah , ikrar yang di ucapkan oleh pengantin laki-laki di hadapsn wali pengantin perempuan. f. Kebesaran , upacara kedua mempelai duduk di...
Sekoteng merupakan wedang jahe minuman khas semarang. Namun minuman ini mempunyai tambahan isi didalamnya. Yaitu kacang hijau, roti yang dipoting dadu, kacang tanah, pacar cina dan tambahan sedikit susu kental manis. Minuman ini biasa dijual oleh pedagang keliling menggunakan gerobak dorong ataupun gerobak pikul. Sekoteng cocok untuk diminum diwaktu malam hari atau dalam cuaca dingin untuk menghangatkan badan karena biasa disajikan dalam keadaan panas. Jika ingin mencobanya bisa membeli di warung akringan pinggir jalan. Atau jika tidak ingin susah bisa dibuat sendiri dirumah mengingat resep wedang sekoteng sudah bisa didapatkan baik dari media surat kabar ataupun media elektronik. RM/Toko yang Menyediakan : Kedai Tjikini Kafe Tempat nongkrong dengan thema oldies menyajikan menu nusantara dan aneka jenis kopi, tersedia wifi. Alamat: Jalan Cikini Raya No.17, RT.16/RW.1, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10330...
Bahan : Nasi putih 750 gram Teri nasi kecil digoreng 200 gram Emping Goreng secukupnya Bawang Goreng secukupnya Bumbu : Bawang putih 2 siung Bawang merah 6 buah Minyak goreng 4 sendok makan Kunyit secukupnya Cara Memasak : - Haluskan bawang putih, bawang merah dan kunyit. - Panaskan minyak goreng dan tumis bumbu sampai keluar aromanya. - Masukkan teri goreng sebagian, lalu nasi dan aduk sampai rata. - Hidangkan dengan irisan timun, bawang goreng dn sebagian / sisa teri goreng di atasnya. RM/Toko yang Menyediakan : Nasi Goreng MAFIA Tebet Restaurant Address: Jl. Tebet Raya 27D, Jakarta, RT.1/RW.2, Tebet Timur, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860 Phone: (021) 83785343
Kurang lebih sembilan bulan lamanya seorang ibu mengandung. Selama masa mengandung tersebut colon anak dijaga dan dirawat agar sehat dan selamat. Setiap daerah di Indonesia mempunyai kesamaan dalam upacara adat merayakan kehamilan pada bulan ke 7. Di Jawa Tengah dinamakan mitoni, di Sumatera dinamakan pitu bulan, dan di DKI Jakarta sendiri dinamakan nujuh bulanin. Dikatakan upacara menujuh bulan karena diperingati saat kandungan si ibu telengah berusia tujuh bulan. Adapun maksud dari upacara ini ialah agar kelak ibu yang mengandung dapat melahirkan bayinya dengan selamat. Dalam upacara ini, biasanya disiapkan berbagai hidangan untuk tamu-tamu yang hadir pada upacara tersebut. Maknan yang dihifangkan adalah sebagai berikut: 1. Rujak dengan tujuh macam buah-buahan. 2. Urap dengan tujuh macam sayur-sayuran. 3. Gorengan putih, yakni isi perut sapi atau kambing yang dibumbui gulai. 4. Gulai kambing. 5. Beberapa jenis ikan asin. 6. Beberapa jenis kacang-kacangan. Pada pembuatan rujak biasany...
Permainan Tak Batok Tak batok merupakan lomba ketangkasan berjalan mengunakan alas berupa batok kelapa yang dipotong setengah bulatan.