1
670 entri ditemukan

Entri per provinsi
Entri per provinsi

Entri Terkait

Gambar Entri
Gulai patin kuning
Makanan Minuman Makanan Minuman
Riau

Bahan-bahan 2 porsi (3-4) 1 kg ikan patin 8 buah cabe merah 30 buah cabe rawit [10 buah biarkan bulat) 10 siung bawang merah 4 siung bawang putih Santan dari 1 butir kelapa 1 ruas jari jahe 1 ruas jari kunyit Daun salam dan daun jeruk secukupnya Rimbang Langkah 15 menit Cuci bersih ikan sisihkan       Haluskan bumbu, cabe, bawang merah, ba...

avatar
Deni Andrian
Gambar Entri
Ayam Saus Nanas
Makanan Minuman Makanan Minuman
Riau

Bahan-bahan   1 potong  Daging Ayam (aku pakai bagian Paha Atas) 1/2 bagian  Buah Nanas 8 buah  Cabe Merah Keriting 4 buah  Cabe Rawit 1/4 bagian  Tomat 2 siung  Bawang Merah 1 siung  Bawang Putih Secukupnya  Kaldu Bubuk Rasa Ayam Secukupnya  Gula Pasir Langkah   Potong-potong daging ayam berbentuk dadu dengan ukuran kira-kira 2x1 cm.         &n...

avatar
Trisony srg
Gambar Entri
Sup Bayam Bakso Ikan
Makanan Minuman Makanan Minuman
Riau

Bahan-bahan 3 porsi 1 ikat  bayam (buang tangkai) 6 butir  baso ikan 3  cabe rawit 1/2 siung  bawang bombay (iris-iris) 2 siung  bawang putih geprek / iris secukupnya  Garam 1/2 sdt  lada Secukupnya  kaldu jamur 2,5 gelas  air matang Langkah   Tumis bawang putih dan bawang bombay dengan minyak sampai harum Masukkan air, cabe, dan baso ikan, tunggu...

avatar
Admin Budaya
Gambar Entri
Asidah Kurma
Makanan Minuman Makanan Minuman
Riau

Bahan-bahan 250 gram  terigu segitiga biru 250 ml  jus kurma/ air 150 gram  gula merah sisir 8-10 biji  kapulaga india 1/2 sdt  kayu manis bubuk 2 lembar  daun pandan 2 sdm  mentega Sejumput  garam Bahan cocolan 2-3 sdm  mentega cairkan Langkah Bikin jus kurmanya dahulu siapkan kurma kurang lebih 10 - 12 buah kurma lalu buang bijinya lalu blender sampai halus dengan air 1 gelas air matang. Siapkan panci kecil tuang jus kurma ke panci atau kuali lalu masukan kapulaga di geprek yaa agar biji keluar lalu masukan juga bubuk kayu manis, daun pandan, gula merah sisir dan garam lalu didihkan biarkan 3 -5 menitan agar aroma keluar setelah itu matikan kompor selagi panas masukan 2 sdm mentega aduk sampai mencair dan larut biarkan dingin sampai suhu ruang. Setelah dingin lalu di saring lalu campurkan dengan terigu aduk dengan whisk sampai tidak ada yang menggerindil. S...

avatar
Roro
Gambar Entri
Asidah Rasa Durian
Makanan Minuman Makanan Minuman
Riau

Bahan-bahan 150 gr  gula merah 150 gr  terigu 50 gr  gula pasir Sedikit  garam 50 gr  Margarin 300 ml  Air 5 biji  Daging durian Langkah Panaskan gula merah dan gula pasir masukan daging durian aduk2 sampai tercampur rata dengan 150ml air. Masukan terigu sedikit demi sedikit lalu tambahkan sisa air 150ml dan garam. Aduk hingga kalis tidak menempel di wajan beri sedikit mentega agar tidak lengket. Setelah matang taruh di piring lelehkan mentega buat bulatan di tengahnya.   Sumber: https://cookpad.com/id/resep/4696357-asidah-rasa-durian

avatar
Roro
Gambar Entri
Legetan Kuah Santan Pindang
Makanan Minuman Makanan Minuman
Riau

Bahan-bahan 5 porsi 2 ikat  daun legetan 6 ekor  ikan pindang yang sudah digoreng 1 buah  kelapa 3 siung  bawang putih 7 siung  bawang merah 1 cm  lengkuas geprek 1 cm  kunyit 1 biji  kemiri 5 buah  cabe rawit 5 lembar  daun salam 1 sdm  gula Garam Penyedap Minyak untuk menumis bumbu Langkah 15 menit...

avatar
Admin Budaya
Gambar Entri
Mancokau, Pembukaan Lubuk Larangan di Sungai Subayang
Ritual Ritual
Riau

sejumlah desa yang berada di sekitar kawasan Sungai Subayang, Kecamatan Kampar Kiri Hulu yang masuk ke dalam wilayah RImbang Baling-Kampar Kiri hulu, Kabupaten Kampar, Riau seperti Desa Aur Kuning dan Desa Muara Bio terlihat sibuk melakukan pembukaan lubuk larangan untuk mengambil ikan atau mancokau. Lubuk larangan merupakan tradisi yang telah turun temurun dilakukan oleh masyarakat di sepanjang Sungai Subayang di Rimbang Baling. Dimana dalam kurun waktu tertentu dan jarak tertentu tidak boleh diambil ikannya di sungai yang ditandai dengan tali yang dikat di atas pohon yang membentang di atas sungai. Lubuk larangan dibuka biasanya setahun sekali yang diawali dengan musyawarah antara Pemerintah Desa dan Ninik Mamak ( tetua adat) setempat. Tiap desa yang berada di sepanjang Sungai Subayang tersebut memiliki satu hingga tiga lubuk larangan. Sebelumnya di desa bagian hilir (Gema) dan hulu (Desa Batu Sanggan, Gajah Bertalut) juga membuka lubuk larangan. Pertama-tama yang men...

avatar
Aze
Gambar Entri
Syair Siak Sri Indrapura
Seni Pertunjukan Seni Pertunjukan
Riau

Syair adalah ungkapan yang berisikan kandungan sejarah, agama, ilmu pengetahuan dan kesusatraan. Keseluruhan pikiran isi syair tersebut dinaungi oleh kehidupan dan keagamaan masyarakat yang hidup pada masa itu. Isi syair mencakup rentangan waktu yang luas tentang kehidupan spiritual nenek moyang, serta memberikan gambaran tentang alam pikiran dan lingkungan hidupnya pada masa itu. Syair juga mengandung kata-kata nasehat, romantika dan kegundahan yang di lantunkan oleh para dayang-dayang Istana, serta untuk menghibur Sultan. Syair Siak Sri Indrapura dibagi menjadi Syair Raja Siak dan juga Syair Perang Siak. Syair Raja Siak menceritakan mengenai sejarah terbentuknya Kerajaan Siak; sedangkan Syair Perang Siak menceritakan mengenai peperangan yang terjadi di Kerajaan Siak, seperti perang saudara serta peperangan dalam menghadapi Belanda. Syair Siak Sri Indrapura tertulis dalam naskah kuno menggunakan aksara Arab. Syair ini juga menjadi salah satu sumber dari penulisan sejarah, a...

avatar
Sri sumarni
Gambar Entri
Silek Tigo Bulan
Seni Pertunjukan Seni Pertunjukan
Riau

Silek tigo bulan merupakan salah satu silek Melayu Sungai Rokan yang paling terkenal. Silek tigo bulan dibagi menjadi dua jenis, yaitu Sendeng dan Tondan. Perbedaannya adalah, tondan merupakan jenis silek yang mengutamakan pelajaran dan latihan gerak ketangkasan; sedangkan sendeng lebih mengutamakan ketahanan fisik. Selain silek yang tersebut di atas, masih ada istilah silek rimau (silat harimau), silek boruk (silat beruk), silek ula (silat ular), yang muncul karena perilaku pendekar itu seperti harimau, beruk atau ular. Inti pelajaran silek adalah untuk memahirkan penggunaan nur (cahaya). Cahaya itu terbagi tiga; dua di antaranya mempunyai warna khas, dan satu lagi tidak dapat diwujudkan. Diperlukan waktu selama tiga bulan untuk menamatkan pelajaran silek ini. Siswa pertama kali belajar silek gerak di tanah, ditambah 10 hari untuk menamatkan (kaji batin). hitungan 10 hari adalah kaji di rumah berupa; tujuh hari belajar kaji batin, sehari kaji duduk (silek dalam posisi duduk), s...

avatar
Sri sumarni