Peningset |
https://budaya-indonesia.org/Peningset |
Dalam bahasa Jawa, kata peningset mempunyai makna harfiah, yaitu pengikat. Calon mempelai pria memberikan peningset kepada mempelai wanita, sebagai tanda bahwa kedua belah pihak telah sepakat untuk melanjutkan hubungan kepada tahap pernikahan. Dalam rangkaian prosesi a... |
Ritual Jawa Timur |
Bobeto |
https://budaya-indonesia.org/Bobeto |
Dalam menjaga alam, warga memiliki tradisi tak merusak dan tak mengambil berlebihan. Bagi mereka tabu merusak atau menebang pohon sembarangan. Bagi pelanggar, akan kena bobeto . Bobeto ini sumpah adat, sudah berjalan turun menurun. Sumpah diucapkan bobato adat atau pemimpin adat ( sowohi... |
Ritual Maluku Utara |
Tradisi Mengunyah Pinang |
https://budaya-indonesia.org/Tradisi-Mengunyah-Pinang |
Masyarakat Papua memiliki budaya yang begitu kaya. Berbicara tentang budaya, tentu tidak lepas dari tradisi yang diwariskan dari satu generasi ke generasi berikutnya. Salah satu tradisi yang masih melekat di masyarakat Papua hingga saat ini adalah tradisi mengunyah buah Pinang. Masyarakat Pap... |
Ritual Papua |
Anyaman Rambut Khas Papua |
https://budaya-indonesia.org/Anyaman-Rambut-Khas-Papua |
Anyaman rambut khas Papua adalah sebuah tradisi unik yang diajarkan turun-temurun dalam masyarakat Papua. Umumnya yang melakukan ini adalah kaum wanita, namun tidak jarang pula kaum pria yang menganyam rambutnya untuk alasan trend atau sekedar bergaya saja. Anyaman rambut ini adalah sebuah keban... |
Ritual Papua |
Tradisi Menyimpan Mayat Londa dan Lemo |
https://budaya-indonesia.org/Tradisi-Menyimpan-Mayat-Londa-dan-Lemo |
Salah satu tujuan wisata unggulan yang ada di Sulawesi Selatan adalah Tana Toraja, karena selain letaknya yang berada di pegunungan, Tana Toraja juga kaya akan berbagai tradisi dan kebudayaan. Salah satu objek wisata di Tana Toraja yang sering dikunjungi wisatawan adalah Goa Londa. Situs pemakam... |
Ritual Sulawesi Selatan |
Tradisi Perang Suku Dani |
https://budaya-indonesia.org/Tradisi-Perang-Suku-Dani |
Seorang kepala suku sekaligus panglima perang bergerak dengan gagah perlahan menuju padang rumput yang cukup luas. Coretan hitam dari arang dioleskan di wajahnya, mahkota kebesaran pun dipakai di kepalanya, wajahnya begitu sadis tetapi tampak penuh wibawa. Bapak Yali, begitu ia biasa dipanggil, d... |
Ritual Papua |
Subak - Bali - Bali |
https://budaya-indonesia.org/Subak-Bali-Bali |
Subak adalah sebuah organisasi yang dimiliki oleh masyarakat petani di Bali yang khusus mengatur tentang manajemen atau sistem pengairan/irigasi sawah secara tradisional. Sistem subak telah menjadi salah satu kekhasan Provinsi Bali. Sistem pengairan yang berkembang dalam pengaruh nilai-nilai aj... |
Ritual Bali |
Marpangir (Desa Sungai Raya) |
https://budaya-indonesia.org/Marpangir-Desa-Sungai-Raya |
Sungai Raya, secara geografis masih ada dalam tanah milik Sumatera Barat, namun budaya yang dipakai didesa ini adalah budaya dari batak lebih tepatnya Mandailing sebab seluruh warga didesa tersebut berasal dari mandailing dan semuanya memiliki marga. didesa tersebut ada sebuah ritual yang disebut &... |
Ritual Sumatera Barat |
Tradisi Mesuryak |
https://budaya-indonesia.org/Tradisi-Mesuryak |
Mesuryak; bersorak atau berteriak merupakan tradisi di desa Bongan Tabanan, Bali yang digelar tradisi ini digelar setiap 6 bulan sekali (210 hari dalam kalender Bali) tepatnya pada hari raya Kuningan atau 10 hari setelah hari Raya Galungan. Makna Tradisi Mesuryak Untuk memberi... |
Ritual Bali |
Tradisi Mepandes, Metatah atau Mesangih |
https://budaya-indonesia.org/Tradisi-Mepandes-Metatah-atau-Mesangih |
Mepandes, Metatah atau Mesangih; pemotongan/pengikiran 6 gigi taring. Tradisi ini untuk anak yang menginjak usia remaja; laki-laki ketika ia mengalami perubahan suara dan perempuan ketika ia sudah menstruasi. Makna Menghilangkan sifat Sad Ripu ; enam jenis musu... |
Ritual Bali |