Kesenian Manongan |
https://budaya-indonesia.org/Kesenian-Manongan |
Kesenian Manongan merupakan salah satu kesenian berasal dari Kabupaten Purbalingga tepatnya di Desa Panusupan, Kecamatan Rembang yang mungkin belum banyak diketahui bahkan di daerah Purbalingga itu sendiri. Menurut catatan yang ada kesenian Manongan ada sejak tahun 1945. Namun dipercayai jauh seb... |
Seni Pertunjukan Jawa Tengah |
Bapandung |
https://budaya-indonesia.org/Bapandung |
Bapandung adalah salah satu seni teater tradisional dari Kalimantan Selatan yang hampir punah. Selain bapandung, seni teater tradisional yang berasal dari Kalimantan Selatan ialah mamanda, japin carita, wayang gong, dll. Bapandung sendiri berasal dari Kabupaten Tapin yang sering dimainkan di kamp... |
Seni Pertunjukan Kalimantan Selatan |
Badantam |
https://budaya-indonesia.org/Badantam |
Bandantam merupakan suatu kegiatan yang dilakukan pada acara perhelatan perkawianan di Pariaman yang bertujuan untuk menggalang dana dari hubungan keluarga mempelai seperti Mamak( paman), masyarakat sekitar serta tamu undangan. Bandantam dilakukan pada malam kedua acara perhelatan. Berapa pun ju... |
Seni Pertunjukan Sumatera Barat |
"Terebang Sejak" Kampung Dukuh |
https://budaya-indonesia.org/Terebang-Sejak-Kampung-Dukuh |
"Terebang Sejak" Kampung Dukuh Terebang sejak adalah salah satu kesenian khas kampung adat dukuh yang terdiri dari vokal (shalawat) dan instrumen (Terbang/Perkusi). Di beberapa daerah disekitar Jawa Barat, terebang sejak dikenal dengan beragam sebutan, seperti Terbang Gede, Terbang... |
Seni Pertunjukan Jawa Barat |
Adu Bedug |
https://budaya-indonesia.org/Adu-Bedug |
Bedug merupakan instrumen musik tradisional yang telah digunakan sejak ribuan tahun lalu, yang memiliki fungsi sebagai alat musik tradisional, baik dalam kegiatan keagamaan maupun kegiatan politik. Tangerang Selatan mempunyai tradisi yang cukup unik yang berhubu... |
Seni Pertunjukan Banten |
Wayang Potehi |
https://budaya-indonesia.org/Wayang-Potehi |
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), wayang adalah boneka tiruan orang yang terbuat dari pahatan kulit atau kayu, dsb. yang dapat dimanfaatkan untuk memerankan tokoh dalam pertunjukan drama tradisional. [1] Wayang dapat dimanfaatkan untuk memerankan tokoh dalam pertunju... |
Seni Pertunjukan Jawa Tengah |
Asal Usul Budaya Randai |
https://budaya-indonesia.org/Asal-Usul-Budaya-Randai |
Randai adalah salah satu permainan tradisional di Minangkabau yang dimainkan secara berkelompok dengan membentuk lingkaran , kemudian melangkahkan kaki secara perlahan, sambil menyampaikan cerita dalam bentuk nyanyian secara berga... |
Seni Pertunjukan Sumatera Barat |
Mengenal Wayang Kulit Cirebon |
https://budaya-indonesia.org/Mengenal-Wayang-Kulit-Cirebon |
Wayang kulit merupakan kesenian yang berkembang di kalangan masyarakat jawa. Wayang kulit berasal dari kata "ma hyang" yang berarti menuju spiritualitas yang maha kuasa. Oleh karena itu selain sebagai sebuah pertunjukan, wayang kulit juga biasa digunakan sebagai media permenungan menuju roh spiri... |
Seni Pertunjukan Jawa Barat |
Drumblek, Drumben Tradisional Salatiga |
https://budaya-indonesia.org/Mengenal-Pertunjukan-Drumblek |
Selain dikenal sebagai kota dengan tingkat toleransi tertinggi di Indonesia, Salatiga juga identik dengan pertunjukan drumblek. Kesenian drumblek pertama kali muncul tahun 1986 di Desa Pancuran, Kelurahan Kutowinangun, Kecamatan Tingkir, Kota Salatiga dengan pencetusnya bernama Didik Subiantoro Mas... |
Seni Pertunjukan Jawa Tengah |
Sisingaan Simbolnya Kota Subang |
https://budaya-indonesia.org/Sisingaan-Simbolnya-Kota-Subang |
Sisingaan atau menggotong singa merupakan salah satu jenis pertunjukkan rakyat khas Subang. Biasanya Sisingaan sering ditampilkan ketika ada acara khitanan bagi anak-anak. Sisingaan mulai muncul pada saat kaum penjajah menguasai Subang, yakni... |
Seni Pertunjukan Jawa Barat |