|
|
|
|
Wajit Subang Tanggal 24 Aug 2014 oleh muhammad baidowi. |
Di lihat dari namanya, anda yang belum mengetahui apa itu WAJIT pasti akan bertanya tanya. Sebuah sebutan tidaklah sepenuhnya terlihat buruk. WAJIT adalah sebutan untuk makanan khas daerah Subang Kuningan Jawa Barat. Dengan rasa manis yang khas, berbeda dengan WAJIT dari daerah lainnya. Dilihat dari bahannya dan cara pembuatannya pun masih tradisional tidak ada campur tangan bahan bahan yang tidak layak konsumsi. Walaupun zaman sekarang sudah modern bisa dengan alat alat yang canggih tetapi pengerjaan dengan cara tradisional lebih baik hasilnya.
Cara membuatnya sangatlah mudah : Perlu anda ketahui untuk membuat wajit di perlukan wajan yang ukuran besar. Sangatlah sederhana membuatnya. Semua bahan dicampur dalam wajan, tambahkan air secukupnya. Setelah itu aduk hingga halus, waktu untuk mengaduk adonan tersebut cukup menghabiskan waktu, yaitu sekitar 3 jam. Setelah adonan halus, dan sekiranya cukup lekat dinginkan adonan tersebut.
Sekitar 1 jam adonan didinginkan, setelah itu bungkus adonan menggunakan daun jagung yang telah dikeringkan, bungkus adonan dengan porsi yang telah ditentukan.
Wajit Subang siap disajikan.
Gambus
Oleh
agus deden
| 21 Jun 2012.
Gambus Melayu Riau adalah salah satu jenis instrumental musik tradisional yang terdapat hampir di seluruh kawasan Melayu.Pergeseran nilai spiritual... |
Hukum Adat Suku...
Oleh
Riduwan Philly
| 23 Jan 2015.
Dalam upaya penyelamatan sumber daya alam di kabupaten Aceh Tenggara, Suku Alas memeliki beberapa aturan adat . Aturan-aturan tersebut terbagi dala... |
Fuu
Oleh
Sobat Budaya
| 25 Jun 2014.
Alat musik ini terbuat dari bambu. Fuu adalah alat musik tiup dari bahan kayu dan bambu yang digunakan sebagai alat bunyi untuk memanggil pend... |
Ukiran Gorga Si...
Oleh
hokky saavedra
| 09 Apr 2012.
Ukiran gorga "singa" sebagai ornamentasi tradisi kuno Batak merupakan penggambaran kepala singa yang terkait dengan mitologi batak sebagai... |