Pengobatan dan Kesehatan
Pengobatan dan Kesehatan
Alat Kalimantan Tengah Kalimantan Tengah
AMPALLANG – TINDIK PENIS PADA BUDAYA DAYAK
- 14 November 2018

“Ampallang” atau “Pallang” adalah Genital Piercing atau tindik pada kemaluan yang dipraktekan oleh sebagian laki-laki Dayak masa lalu. Ampallang ditusukan pada ujung penis secara horizontal. Ampallang ini adalah sebagai simbol kejantanan seorang laki-laki Dayak jaman dahulu, tujuan dipasangkan pallang adalah  sebagai stimulan ketika melakukan hubungan badan baik kepada yang memasangkannya juga kepada pasangannya karena ada titik-titik tertentu bagi pihak perempuan jika saat berhubungan terkena alat ini akan lebih merangsang dia dan ini hubungannya juga dengan kesuburan.

Selain itu diyakini jika menggunakan alat pallang ini maka sang alat sang laki-laki tidak akan gampang loyo. Bahkan menurut beberap nara sumber bagian penis ini kadang ditattoo sebagai bentuk kejantanannya. Sebenarnya praktek ini juga dikenal  didalam budaya Hindu India, disebut dalam kitab Kama Sutra adalah “apadravya” bedanya dengan ampallang, apadravya ditusukan secara vertikal di kepala penis. Proses pemasangan ampallang ini amat sangat menyakitkan dengan sebuah alat yang juga terbuat dari kayu. Namun ketika lukanya sudah sembuh, biasanya 3 sampai 6 bulan maka akan memberi dampak seperti yang disebutkan diatas. Namun demikian juga menurut beberap sumber jika proses ini tidak benar akan membawa infeksi kepada sang pemakai atau bahkan pasangannya sehingga tidak sedikit juga pasangan wanita yang mati muda akibat pemasangan ampallang ini.

Selain dalam budaya Dayak, ampallang ini juga dikenal di budaya suku Filipina, namun konsep ampallang pada suku di Filipina nampaknya sedikit berbeda, seperti yang dicatat oleh penjelajah Inggris, Thomas Cavendish, yaitu untuk mencegah praktek sodomi pada wanita.

Thomas Cavendish claims that in the Philippines the practice was an invention of the women to prevent sodomy (the Philippines variant included a spur).

Jaman sekarang ampallang masih dipraktekan didunia modern terutama di negara Barat sebagai stimulan sexual, dan saat ini sudah banyak dimodifikasi misal penggunaan “biji tasbih” pada penis.

sumber: https://folksofdayak.wordpress.com/2015/01/18/ampallang-tindik-penis-pada-budaya-dayak/

#SBJ

 

Diskusi

Silahkan masuk untuk berdiskusi.

Daftar Diskusi

Rekomendasi Entri

Gambar Entri
sate ayam madura
Makanan Minuman Makanan Minuman
Jawa Timur

soto ayam adalah makanan dari lamongan

avatar
Sadaaaa
Gambar Entri
Bobor Kangkung
Makanan Minuman Makanan Minuman
Jawa Tengah

BAHAN-BAHAN 1 ikat kangkung bumbu halus : 5 siung bawang merah 2 siung bawang putih 2 butir kemiri 1 sdt ketumbar bubuk seruas kencur aromatic : 2 lembar daun salam 2 lembar daun jeruk 1 btg sereh seruas lengkuas,geprek seasoning : 1 sdt garam (sesuai selera) 1/2 sdt kaldu bubuk 1/2 sdm gula jawa sisir 1 sdt gula pasir Rose Brand 1 bungkus santan cair instan Rose Brand 1 liter air 3 sdm minyak goreng untuk menumis CARA MEMASAK: Siangi kangkung cuci bersih,tiriskan Haluskan bumbu Tumis bumbu halus hingga harum dengan secukupnya minyak goreng,masukkan aromatic,masak hingga layu,beri air 1 lt Masukkan kangkung,beri seasoning,aduk rata Koreksi rasa Sajikan Sumber: https://cookpad.com/id/resep/25030546?ref=search&search_term=kangkung

avatar
Deni Andrian
Gambar Entri
Ikan Tongkol Sambal Dabu Dabu Terasi
Makanan Minuman Makanan Minuman
Sulawesi Utara

Bahan: 1 buah tomat, potong dadu 2 ekor ikan tongkol ukuran sedang (1/2kg) 1/2 bks bumbu marinasi bubuk 1 sdt bawang putih Secukupnya garam Secukupnya gula 7 siung bawang merah, iris 5 buah cabe rawit, iris 2 batang sereh, ambil bagian putihnya, iris 3 lembar daun jeruk, iris tipis-tipis 1 bks terasi ABC Minyak untuk menumis Secukupnya air Cara memasak: Cuci bersih ikan tongkol. Taburi bumbu marinasi desaku, garam secukupnya, air 2 sdm ke ikan tongkol. Siapkan bahan-bahan. Iris tipis bawang merah, daun jeruk, seret, cabe rawit. Kukus ikan tongkol selama 10 menit. Lapisi dengan daun pisang atau daun kunyit. Boleh jg tidak d lapisi. Setelah ikan di kukus, goreng ikan. Tumis bawang merah dan bahan lainnya. Masukkan terasi yg telah dihancurkan. Setelah matang, masukkan ikan yang telah digoreng. Aduk hingga rata. Sajikan dengan nasi hangat. Sumber: https://cookpad.com/id/resep/24995999?ref=search&search_term=dabu+dabu

avatar
Deni Andrian
Gambar Entri
Peda bakar sambal dabu-dabu
Makanan Minuman Makanan Minuman
Sulawesi Selatan

Bahan-bahan Porsi 2 orang Bumbu Ikan bakar : 2 ekor ikan peda 1 sdm kecap 1/2 sdm Gula merah 1/2 sdt garam Minyak goreng Bahan sambal dabu-dabu : 7 buah cabe rawit merah, iris kecil 1 buah tomat merah, iris dadu 3 siung bawang merah,iris halus 2 lembar daun jeruk, buang tulang tengah daun, iris tipis 2 sdm minyak goreng panas Cara Membuat: Marinasi ikan dengan air perasan jeruk nipis dan garam secukupnya, diamkan 20 menit, kemudian panggang diatas teflon(aku di happycall yang dialasi daun pisang) sesekali olesi minyak plus bumbu ke ikannya(aku pakai bumbu kecap dan gula merah) panggang sampai matang. Cara bikin Sambal dabu-dabu : Campurkan semua bahan sambal dabu-dabu ke dalam mangkok kecuali minyak kelapa, panaskan minyak kelapa, kemudian siram diatas sambal tadi, sajikan ikan peda bakar dengan sambal dabu-dabu. Sumber: https://cookpad.com/id/resep/15232544?ref=search&search_term=peda+bakar

avatar
Deni Andrian
Gambar Entri
Tradisi MAKA
Seni Pertunjukan Seni Pertunjukan
Nusa Tenggara Barat

MAKA merupakan salah satu tradisi sakral dalam budaya Bima. Tradisi ini berupa ikrar kesetiaan kepada raja/sultan atau pemimpin, sebagai wujud bahwa ia bersumpah akan melindungi, mengharumkan dan menjaga kehormatan Dou Labo Dana Mbojo (bangsa dan tanah air). Gerakan utamanya adalah mengacungkan keris yang terhunus ke udara sambil mengucapkan sumpah kesetiaan. Berikut adalah teks inti sumpah prajurit Bima: "Tas Rumae… Wadu si ma tapa, wadu di mambi’a. Sura wa’ura londo parenta Sara." "Yang mulia tuanku...Jika batu yang menghadang, batu yang akan pecah, jika perintah pemerintah (atasan) telah dikeluarkan (diturunkan)." Tradisi MAKA dalam Budaya Bima dilakukan dalam dua momen: Saat seorang anak laki-laki selesai menjalani upacara Compo Sampari (ritual upacara kedewasaan anak laki-laki Bima), sebagai simbol bahwa ia siap membela tanah air di berbagai bidang yang digelutinya. Seharusnya dilakukan sendiri oleh si anak, namun tingkat kedewasaan anak zaman dulu dan...

avatar
Aji_permana