×

Akun anda bermasalah?
Klik tombol dibawah
Atau
×

DATA


Kategori

pewarna alam,natural dye,pewarna batik

Elemen Budaya

Tata Cara Pengobatan dan Pemeliharaan Kesehatan

Provinsi

Jawa Barat

Asal Daerah

indonesia

PEWARNA ALAM DAN FUNGSI LAINNYA PART 2

Tanggal 07 Nov 2016 oleh Dwika Permata Sani.

Lanjutan part 1

 

11.TINGI

kayu tingi menghasilkan warna merah cokelat gelap. selain itu kayu tingi atau soga tingi dimanfaatkan untuk pengawetan jala,layar perahu dan penyamakan kulit.

12.DAUN MANGGA

selain buahnya bisa dimanfaatkan, daunnya bisa juga dijadikan bahan pewarna tekstil. selain itu, duan mangga dimanfaatkna untuk mengobati diabetes,menurunkan tekanan darah,menghilangkan perasaan gelisah,menyembuhkan luka bakar dan mengatasi flek juga bintik hitam.

13.DAUN ALPUKAT

daun alpukat tidak hanya dipakai untuk pewarna tekstil namun dapat pula digunakan sebagai mengobati darah tinggi, mengobati menstruati yang tidak teratur,mengobati kencing batu, mengobati nyeri lambung dan saraf. untuk kecantikan dapat menghaluskan kulit dan menghitamkan rambut

14.BUAH PINANG

buah pinang juga memberi manfaat selain pewarna yaitu mengatasi mulut agar tidak kering,menguatkan gigi dan gusi, obat cacing, mengobati kudis, mengobati sakit pinggang dan mengobati mata rabun.

15.ROSELLA

bunga rosella digunaka sebagai pewarna tekstil.bisa juga dikeringkan terlebih dahulu kemudian digunakan sebagai pewarna.selain itu rosella memiliki fungsi kesehatan sebagai mengobati hipertensi,mengobati kanker,menyembuhkan batu ginjal,mencegah kekurangan vitamin c dan penyaring racun pada tubuh.

16.KAYU MANIS

selain itu jamu, kayu manis terkadang dijadikan bahan rempah-rempah pula. tidak hanya itu, kayu manis dapat mencegah pengumpalan darah,meningkatkan fungsi otak, menghangatkan tubuh,mengobati diabetes, menurunkan kolestrol dan mengatasi flu.

17.KAYU JAMBAL

kayu jambal dapat digunakan sebagai pewarna teksti dengan warna hijau tua.selain itu digunakan sebagai bahan rempah-rempah.

18.ANGKAK
 
angkak menghasilkan warna merah muda.fungsi kesehatannya ialah memperkuat daya tahan tubuh,mencegah pengeroposan tulang,nutrisi untuk ibu hamil dan menyusui, untuk pertumubuhan tulang anak,mencegah anemia dan melancarkan buang air besar.
 
19.STROBERI
stroberi juga dapat dijadikan pewarna tekstil. fungsi kesehatannya ialah menjaga kesehatan mata,mencegah kanker, menjaga sistem kekebalan tubuh, menjaga kesehatan tulang, menjaga fungsi otak dan mengatasi penuaan dini.
 
 
20.  MENGKUDU
 
fungsi kesehatan mengkudu ialah mebati luka bakar,mengobati desentri dan meredakan demam.

DISKUSI


TERBARU


ASAL USUL DESA...

Oleh Edyprianto | 17 Apr 2025.
Sejarah

Asal-usul Desa dimulai dari keberadaan Jaka Tingkir/ Mas Karebet/ Sultan Hadiwijaya yang menetap di Desa Pringgoboyo, Maduran, Lamongan. KERAJAAN...

Rumah Adat Karo...

Oleh hallowulandari | 14 Apr 2025.
Rumah Tradisional

Garista adalah Rumah Adat Karo di Kota medan yang dikenal sebagai Siwaluh Jabu. Rumah adat ini dipindahkan dari lokasi asalnya di Tanah Karo. Rumah A...

Kearifan Lokal...

Oleh Artawan | 16 Mar 2025.
Budaya

Setiap Kabupaten yang ada di Bali memiliki corak kebudayaan yang berbeda antara satu daerah dengan daerah yang lainnya. Salah satunya Desa Adat Tenga...

Mengenal Sejara...

Oleh Artawan | 16 Mar 2025.
Budaya

Pura Lempuyang merupakan salah satu tempat persembahyangan umat hindu Bali tertua dan paling suci di Bali. Terletak di lereng Gunung Lempuyang, di Ka...

Resep Layur Bum...

Oleh Masterup1993 | 24 Jan 2025.
Makanan

Ikan layur yang terkenal sering diolah dengan bumbu kuning. Rasa ikan layur yang dimasak dengan bumbu kuning memberikan nuansa oriental yang kuat...

FITUR


Gambus

Oleh agus deden | 21 Jun 2012.
Alat Musik

Gambus Melayu Riau adalah salah satu jenis instrumental musik tradisional yang terdapat hampir di seluruh kawasan Melayu.Pergeseran nilai spiritual...

Hukum Adat Suku...

Oleh Riduwan Philly | 23 Jan 2015.
Aturan Adat

Dalam upaya penyelamatan sumber daya alam di kabupaten Aceh Tenggara, Suku Alas memeliki beberapa aturan adat . Aturan-aturan tersebut terbagi dal...

Fuu

Oleh Sobat Budaya | 25 Jun 2014.
Alat Musik

Alat musik ini terbuat dari bambu. Fuu adalah alat musik tiup dari bahan kayu dan bambu yang digunakan sebagai alat bunyi untuk memanggil pend...

Ukiran Gorga Si...

Oleh hokky saavedra | 09 Apr 2012.
Ornamen Arsitektural

Ukiran gorga "singa" sebagai ornamentasi tradisi kuno Batak merupakan penggambaran kepala singa yang terkait dengan mitologi batak sebagai...