|
|
|
|
Keladi Tumbuk Tanggal 31 Jan 2018 oleh Megaarsitath . |
Salah satu makanan khas Papua yaitu keladi. Oleh masyarakat Biak, keladi biasanya dikonsumsi menggantikan nasi karena merupakan sumber karbohidrat tinggi dan sumber energi. Rasanya yang hambar seringkali juga dikonsumsi oleh penderita diabetes untuk mengontrol naiknya gula darah. Bagi anda yang ingin mencoba makanan khas yang satu ini tetapi menginginkan keladi yang rasa manis,anda dapat mencoba menu makanan si putih manis dari Biak. Putih manis ini berbahan dasar keladi, namanya Keladi Tumbuk. Keladi tumbuk ini biasanya disajikan dalam acara khas adat Biak,acara syukuran dan acara pernikahan orang Biak. Makanan ini biasanya dinikmati dengan lauk ikan bakar dan sayur kangkung yang dicampur bunga pepaya serta sambal untuk menambah rasa nikmatnya. Dari namanya sudah bisa ditebak bagaimana cara membuat makanan ini yaitu dengan cara ditumbuk. Sangat mudah dan murah untuk membuat keladi tumbuk. Cukup dengan menyiapkan potongan keladi yang telah direbus hingga lunak, kelapa yang telah diparut,gula dan sedikit garam. Semua bahan ini dicampur dengan cara ditumbuk sampai halus dan dimasukan kedalam cetakan sesuai selera. Biasanya keladi tumbuk ini dipotong kotak
Gambus
Oleh
agus deden
| 21 Jun 2012.
Gambus Melayu Riau adalah salah satu jenis instrumental musik tradisional yang terdapat hampir di seluruh kawasan Melayu.Pergeseran nilai spiritual... |
Hukum Adat Suku...
Oleh
Riduwan Philly
| 23 Jan 2015.
Dalam upaya penyelamatan sumber daya alam di kabupaten Aceh Tenggara, Suku Alas memeliki beberapa aturan adat . Aturan-aturan tersebut terbagi dala... |
Fuu
Oleh
Sobat Budaya
| 25 Jun 2014.
Alat musik ini terbuat dari bambu. Fuu adalah alat musik tiup dari bahan kayu dan bambu yang digunakan sebagai alat bunyi untuk memanggil pend... |
Ukiran Gorga Si...
Oleh
hokky saavedra
| 09 Apr 2012.
Ukiran gorga "singa" sebagai ornamentasi tradisi kuno Batak merupakan penggambaran kepala singa yang terkait dengan mitologi batak sebagai... |