Makanan Minuman
Makanan Minuman
Makanan Jawa Tengah Semarang
Bandeng Presto Khas Semarang
- 8 Juli 2015

    Resep-Cara-Membuat-Bandeng-Presto.jpg

 

      Bandeng presto adalah makanan khas Indonesia yang berasal dari Kota Semarang, Jawa Tengah. Makanan ini dibuat dari ikan bandeng (Chanos chanos) yang dibumbui dengan bawang putih, kunyit dan garam. Asal mulanya ditemukan oleh Hanna Budimulya yang lahir di kota pati, Jawa Tengah dan akhirnya menjadi ikon besar Kota Semarang.

      Ikan bandeng ini kemudian dimasak pada alas daun pisang dengan cara presto. Presto adalah cara memasak dengan uap air yang bertekanan tinggi. Makanan yang dimasak dengan cara ini diletakkan dalam panci yang dapat dikunci dengan rapat. Air yang berada di dalam panci ini kemudian dipanaskan hingga mendidih. Uap air yang timbul akan memasak makanan yang berada di dalam panci ini. Karena ikan bandeng terkenal memiliki banyak duri, bandeng presto adalah makanan yang digemari karena dengan cara masak presto duri-duri ini menjadi sangat lunak. Terdapat merek dari Bandeng presto seperti Bandeng presto Juwana yang terkenal itu.


*Bandeng presto
Bahan-bahan:

  • 1 butir telur dikocok lepas untuk menggoreng bandeng
  • 1 kg ikan bandeng segar, bersihkan, buang isi perutnya
  • 2 sendok ragi tape ( bisa beli di pasar tradisional)
  • Minyak secukupnya untuk menggoreng
  • Daun pisang untuk alas panci presto
  • 350 ml air

Bumbu:

  • 1 sdm ketumbar, sangrai
  • 1 sdm garam
  • 1 lbr daun salam
  • 6 siung bawang merah
  • 6 siung bawang putih
  • 40 gr kunyit
  • 100 gr lengkuas yang diparut

Cara Membuat Bandeng Presto:

  1. Bawang merah, bawang putih, ketumbar sangrai, kunyit dan garam dihaluskan.
  2. Lengkuas parut dicampurkan dengan bumbu yang dihaluskan, lalu aduk rata.
  3. Lumuri ikan bandeng dengan ragi, lalu diamkan selama 30 menit.
  4. Lumuri ikan bandeng dengan bumbu sampai semua permukaan lulit tertutup bumbu termasuk bagian perut ikan bandeng.
  5. Siapkan panci presto, lalau letakkan daun pisang didasarnya.
  6. Letakkan ikan bandeng ke dalam panci presto, tata dan lapisi tiap tumpukan ikan bandeng dengan daun pisang supaya kulit ikan bandeng tidak saling lengket.
  7. Tata daun salam dan lengkuas yang diiris tipis dan isi panci dengan air sampai menutupi semua permukaan ikan bandeng
  8. Tutup rapat panci presto dan masak bandengnya selama 20 menit sejak panci berdesis.
  9. Matikan api dan tunggu sampai suara desisnya hilang.
  10. Keluarkan bandeng dari dalam panci, tiriskan.
  11. Tunggu sampai dingin dan bandeng presto siap disimpan atau digoreng untuk disajikan.
  12. Sajikan Bandeng Presto dengan dicelup telur yang sudah dikocok lepas dengan sedikit air.


*Sambel Tomat
Bahan-bahan:

  • 1 cm terasi bakar
  • 1 buah tomat merah
  • 2 bawang putih
  • garam secukupnya
  • gula pasir secukupnya
  • 3 buah cabe rawit
  • 4 buah cabe merah keriting
  • 5 bawang merah

Cara membuat Sambel Tomat:

  1. Goreng semua bahan sampai matang.
  2. Haluskan / ulek, tambahkan gula dan garam secukupnya.
  3. Sajikan untuk teman makan bandeng presto.

Demikian resep cara membuat Bandeng Presto khas Semarang, Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

 

Sumber: http://dapur-teh-enur.blogspot.com/2015/03/resep-bandeng-presto-khas-semarang-sambal.html

Diskusi

Silahkan masuk untuk berdiskusi.

Daftar Diskusi

Rekomendasi Entri

Gambar Entri
Apakah transaksi BNI 24 jam?
Alat Musik Alat Musik
Bali

BNI CDM (Cash Deposit Machine) : Layanan transaksi 24 jam melalui mesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesinmesin CDM untuk melakukan setoran tunai. BNI Cashless (ATM Non Tunai) : Layanan transaksi 24 jam melalui sarana mesin ATM untuk melakukan transaksi non tunai.

avatar
Oskm18_16318241_athalarik Atha Larik
Gambar Entri
Cara hapus akun GoPay Pinjam
Alat Musik Alat Musik
Bali

Cara Menghapus akun GO-PAY pinjam Anda hubungi pelanggan gopay~(62812_2862=OO58) atau WhatsApp .) melalui live chat, dan siapkan data diri Anda seperti (KTP)

avatar
Oskm18_16318241_athalarik Atha Larik
Gambar Entri
Apakah GoPay punya nomor WA?
Alat Musik Alat Musik
Bali

GoPay memiliki WhatsApp 085211655933 resmi dihubungi digunakan untuk keperluan promosi dan informasi marketing.

avatar
Oskm18_16318241_athalarik Atha Larik
Gambar Entri
Apakah akun GoPay yang diblokir bisa diaktifkan kembali?
Alat Musik Alat Musik
Bali

Jika akun GoPay kamu terkunci sementara, itu dikarenakan kami tidak menemukan transaksi menggunakan metode pembayaran apa pun selama 360 hari terakhir di akun kamu. Namun tidak perlu khawatir, akun GoPay-mu dapat diaktifkan kembali sehingga kamu bisa bertransaksi menggunakan GoPay. Bisa menghubungi 62 0852"1165"5933 layanan call center

avatar
Oskm18_16318241_athalarik Atha Larik
Gambar Entri
Cara atasi buka blokir akun BRimo salah Password 3 kali lewat hp
Alat Musik Alat Musik
Bali

Untuk membuka blokir ATM BRImo atau hubungi Customer Service BRI di Nomor WhatsApp+: {62858..7413..1418}. atau Anda Bisa lakukan lupa username atau password" pada halaman login aplikasi {BRImo}.

avatar
OSKM18_16018184_Alvan