|
|
|
|
Baju Kampret Tanggal 04 Jun 2012 oleh Gandung Aryopratomo. |
Baju Kampret biasanya dipakai orang Sunda tempo dulu. Selama in yang terlihat mengenakan baju ini adalah para penduduk "Pancer pangawinan" atau kampung adat, di antaranya di Kampung Urug, Bogor, meski yang memakai hanya sesepuhnya.
Sementara di Kampung Kanekes, Banten, hampir seluruh penduduknya menggunakan pakaian ini. Diyakini mereka inilah yang masih menjaga dengan kuat adat tradisi para leluhurnya mulai dari pakaian, tata cara kehidupan sehari-hari maupun agamanya.
Menurut para sejarawan, sebagai penerus Kerajaan Pajajaran, mengenakan pakaian kampret berwarna hitam khusus bagi Baduy luar, dan baju warna putih untuk Baduy dalam.
Asal muasal nama kampret diberikan kepada pakaian tradisional masyarakat Sunda tersebut karena baju tersebut memiliki warna hitam, di mana kampret itu berarti kalong atau hitam.
sumber:
informasi-bogor.com
beritasatu.com
Gambus
Oleh
agus deden
| 21 Jun 2012.
Gambus Melayu Riau adalah salah satu jenis instrumental musik tradisional yang terdapat hampir di seluruh kawasan Melayu.Pergeseran nilai spiritual... |
Hukum Adat Suku...
Oleh
Riduwan Philly
| 23 Jan 2015.
Dalam upaya penyelamatan sumber daya alam di kabupaten Aceh Tenggara, Suku Alas memeliki beberapa aturan adat . Aturan-aturan tersebut terbagi dala... |
Fuu
Oleh
Sobat Budaya
| 25 Jun 2014.
Alat musik ini terbuat dari bambu. Fuu adalah alat musik tiup dari bahan kayu dan bambu yang digunakan sebagai alat bunyi untuk memanggil pend... |
Ukiran Gorga Si...
Oleh
hokky saavedra
| 09 Apr 2012.
Ukiran gorga "singa" sebagai ornamentasi tradisi kuno Batak merupakan penggambaran kepala singa yang terkait dengan mitologi batak sebagai... |