|
|
|
|
BINGKA BARANDAM Tanggal 04 Aug 2014 oleh Yulius Dwi Kristian. |
Salah satu jajanan khas Kalimantan Selatan adalah Bingka Barandam . Bingka Barandam kue basah yang terbuat dari bahan utama tepung & telur serta dinikmati dengan menggunakan air gula. Bingka Barandam rasanya sangat manis, lemak, dan lembut.
Bagi anda yang ingin mencoba sendiri berikut ini resep pembuatanya :
Bahan :
- 2 butir telur bebek atau ayam
- 2 sdm muncung tepung terigu
- 1/4 sdt garam
- 1 sdm gula halus
Bahan air gula :
- 300 mL air
- 6 sdm gula pasir
- daun pandan
- kayu manis
- pewarna makanan kuning
Cara membuat :
1. Kocok telur, garam dan gula sampai mengembang dengan mixer, kurangi kecepatan kemudian tambahkan tepung terigu, aduk merata
2. Tuang kedalam cetakan bingka yang sebelumnya sudah diolesin mentega
3. Panggang dengan oven sampai matang
4. Masak dengan panci semua bahan air gula sampai mendidih, matikan api, dinginkan
5. Sajikan bingka disiram dengan air gula
Sumber Foto : coretanyanti.wordpress.com
Gambus
Oleh
agus deden
| 21 Jun 2012.
Gambus Melayu Riau adalah salah satu jenis instrumental musik tradisional yang terdapat hampir di seluruh kawasan Melayu.Pergeseran nilai spiritual... |
Hukum Adat Suku...
Oleh
Riduwan Philly
| 23 Jan 2015.
Dalam upaya penyelamatan sumber daya alam di kabupaten Aceh Tenggara, Suku Alas memeliki beberapa aturan adat . Aturan-aturan tersebut terbagi dala... |
Fuu
Oleh
Sobat Budaya
| 25 Jun 2014.
Alat musik ini terbuat dari bambu. Fuu adalah alat musik tiup dari bahan kayu dan bambu yang digunakan sebagai alat bunyi untuk memanggil pend... |
Ukiran Gorga Si...
Oleh
hokky saavedra
| 09 Apr 2012.
Ukiran gorga "singa" sebagai ornamentasi tradisi kuno Batak merupakan penggambaran kepala singa yang terkait dengan mitologi batak sebagai... |