Bahan-bahan Bumbu kacang : 2 Sdm kacang tanah sangrai halus (bukan yg halus bgt yaa) 1/2 Siung bawang goreng Sedikit terasi (jangan banyak2 yað) 1/3 Sdm petis Secukupnya gula merah Secukupnya garam 2 Buah cabe (boleh skip ya) 1 Sdm air asam jawa Secukupnya air Sedikit pisang klutuk (boleh skip) Isian : Lontong, tahu & tempe goreng, mentimun, kangkung dan tau...
Bahan-bahan 1 kg kacang tanah beserta kulit arinya, goreng matang 1/2 kg gula aren, sisir halus 150 gr cabai merah keriting, potong2 3 cm 10 butir cabai rawit merah (skip klo ga mau pedas) 1/2 bonggol bawang putih (-/+ 7 siung) 20 gr kencur (-/+ 6 buah ukuran 1 ruas jari) 10 lbr daun jeruk purut 3 sdm garam 5 sdm air asam jawa yang kental (rendam asam dengan air panas) 100 ml minyak untuk menumis bumbu Langkah Blender kacang yang sudah matang hingga halus, tuang di wadah besar. Blender gula aren yang sudah disisir, tuang ke wadah kacang halus. Panaskan minyak bekas menggoreng kacang -/+ 100 ml, goreng cabai (sblm digoreng iris bag. tengah cabai rawit biar ga meletus), bawang putih, kencur & daun jeruk hingga layu & matang. Angkat & tiriskan. Blender hingga halus. Tuang bumbu halus, garam & air asam ke...
Bahan-bahan 1 kg kacang tanah 1/2 kg gula aren 3 sdm garam 2 siung bawang putih secukupnya Daun Jeruk secukupnya Asam Jawa 1 ons cabai rawit 1/2 ons cabai keriting Langkah Sangrai semua cabai dan bawang putih, tanpa minyak. Beli kacang tanahnya yang sudah mateng saja biar ga ribet. Kalau pengen sambelnya cantik, tambahin aja cabai keritingnya. Kemudian semua bumbu dihaluskan. Kalau saya langsung cus ke selepan. Cuma bayar Rp. 2000. Selesai. Sumber: https://cookpad.com/id/resep/6498600-sambel-kacang-bumbu-pecel-madiun
Bahan-bahan 1 ikat kangkung 1 ikat kacang panjang segenggam tauge 1 ikat kemangi separo kol/ kubis Bahan dihaluskan: 1/4 kacang tanah sesuai selera cabe seruas kencur garam secukupnya sesuai selera asam jawa 5 lembar daun jeruk 5 siung bawang putih gula merah secukupnya Langkah Goreng kacang tanah sampai kecoklatan. Goreng cabe kencur, bawang putih. Haluskan kacang yang sudah digoreng. Haluskan semua bumbu yang sudah digoreng. Uleg lagi gula merah. Sudah halus campurkan kacang yang sudah digoreng dan jadilah sambel pecel. Rebus semua sayuran. Sambel taruh di mangkok kasih air hangat sedikit. Lalu siramkan di atas sayurannya. Siap dinikmati. Sumber: https://cookpad.com/id/resep/6421387-pecel-banyuwangiyumiiii
Bahan-bahan sayuran kangkung bayam kacang tauge bumbu kacang kacang tanah goreng kencur/cikur gula jawa/merah cabe rawit/cengek bawang merah bawang putih asam jawa garam Langkah Sayuran semua direbus sampai matang. Tiriskan. Untuk membuat bumbu kacang semua bahan digoreng terkecuali asam jawa. Lalu ditumbuk jadi satu tambahkan garam sesuai selera (biar gurih pakai gula merah/jawa yang banyak. Jangan sesekali anda menambahkan vetsin atau royco sebab bisa merusak rasa sedap pada bumbu kacangnya bila sudah jadi) setelah bumbu jadi adon dengan sedikit air lalu tuangkan pada sayuran yang sudah direbus tadi dan pecel uti pun siap dihidangkan. Lebih enak ditambah lontong dan juga mendoan atau bakwan. Untuk bumbu sesuai selera sebanyak apa kita membuat bumbunya. Perbadingan 1:1 untuk kacang dan gula merahnya. Sumber: https://cookpad.com/id/resep/5764340-pec...
Bahan-bahan Bahan sambal kacang : 200 gr kacang tanah kupas 5 buah cabai merah keriting 4 buah cabai rawit 5 siung bawang putih 100 gr gula merah, sisir 7 lbr daun jeruk (aku cm pakai 4 lbr krn lg kehabisan ð) 1 cm kencur 1 sdt asam jawa secukupnya Garam Bahan sayur : 1 ikat bayam, siangi dan cuci bersih 150 gr tauge ekor panjang cuci bersih 250 gr kacang panjang, potong2 dan cuci bersih 1 genggam daun kemangi, cuci 1 buah mentimun, kupas, iris sesua selera Makanan pelengkap: Aneka gorengan (bisa tempe, tahu, perkedel, bakwan jagung dll) Rempeyek kacang (nah ini aku lg g pnya jd skip aja ya) Ayam goreng (aku juga lg ga ada) Serundeng (bisa di skip) Langkah Sangrai kacang tanah sampai matang, lalu tumbuk halus..pakai blender juga bisa. Sangrai cabai, bawang putih,...
Bahan-bahan: 2 porsi Seikat daun bayam disiangi, potong-potong sesuai selera Seikat daun kangkung disiangi, potong-potong sesuai selera Sebungkus kecambah. Bersihkan akar dan sisa kulitnya 2 butir telur, di goreng ceplok dengan sedikit minyak 4 buah tahu kuning dipotong dadu, goreng 2 buah lontong (resepnya ada, sudah saya share ya) Secukupnya bawang goreng Bahan untuk Sambal atau Saus Kacang ð¥ 150 gram kacang tanah goreng 1 1/2 potong gula jawa batok kecil, disisir 2 buah cabe rawit (jika tidak suka pedas, bisa diskip ya) 3 buah cabe merah keriting 1 siung bawang kating 1 lembar daun jeruk purut 1 sdt air asam Jawa 1/8 sdt atau sedikit saja terasi udang Secuil kencur 200 ml air matang Secukupnya garam Langkah...
Bahan-bahan 3 ekor bandeng ukuran kecil secukupnya daun kemangi secukupnya gula secukupnya garam 200 cc santan cair bumbu halus : 2 siung bawang merah 2 siung bawang putih sedikit kencur (sebesar kuku ibu jari) 1 lbr daun jeruk purut 2 butir kemiri Langkah: 45 menit Bersihkan bandeng, cuci bersih, kemudian presto. setelah matang, goreng bandeng. Bersihkan bandeng presto dari duri tengah, sisihkan. Petik kemangi, cuci bersih. Siapkan bumbu halus, panaskan minyak, kemudian oseng bumbu halus hingga harum. Masukkan 200cc santan, aduk hingga rata. beri garam dan gula, koreksi rasa. Jika sudah, masukkan bandeng dan kemangi. aduk dan tunggu hingga mendidih. koreksi rasa sekali lagi. Matikan api, angkat dan sajikan. Sumber: https://cookpad.com/id/resep/6205468-pecel-bandeng-pre...
Bahan-bahan: 3-4 porsi 6 kotak tahu secukupnya Kol secukupnya Kacang goreng 3 biji cabe rawit 2 siung bawang putih 2 lembar daun jeruk 1 buah kencur secukupnya Air asam jawa Gula jawa secukupnya Garam, bawang goreng dan kecap Langkah: 10 menit Goreng tahu hingga kecoklatan. Haluskan cabe, bawang, kencur, daun jeruk, gula jawa, kacang goreng dan kasih garam. Adukkan tahu dengan sambel pecel dipenyet agar meresap sempurna kasih kecap secukupnya. Tuangkan ke dalam piring dan taburkan kol di atas tahu yang sudah dipenyet dan tamburkan pula sisa sambel pecel. Lalu taburi bawang goreng dan sedikit kecap di atasnya. Dan siap disajikan. Sumber: https://cookpad.com/id/resep/6195860-tahu-pecel