20 entri ditemukan

Entri per provinsi
Entri per provinsi

Entri Terkait

Gambar Entri
Polopalo
Alat Musik Alat Musik
Gorontalo

Alat   musik   Polopalo   adalah   alat   musik   yang   bahan   dasarnya   terbuat   dari   bambu,   bentuknya   menyerupai   garputala   raksasa   dan   teknik   memainkannya   yakni   dengan   memukulkan   ke   bagian   anggota   tubuh   yaitu   lutut.   Pada   perkembangannya,   Polopalo   mendapatkan   penyempurnaan  pada  beberapa   hal,   salah   satunya   adalah   kini   Polopalo   dibuatkan   sebuah   pemukul   dari   kayu   yang   dilapisi   karet   agar   mempermudah   dan   membantu   dalam   proses...

avatar
Meta Indriyani Kurniasari
Gambar Entri
polopalo
Alat Musik Alat Musik
Gorontalo

Alat Musik asal Gorontalo bernama Polopalo, alat musik ini terbuat dari bambu dan di iket menggunakan tali yang bentuknya menyerupai garputala raksasa. Cara memainkanya yaitu dengan memukulkan Polopala ke lutut dengan irama yang beraturan.

avatar
Yulius Dwi Kristian
Gambar Entri
Polopalo
Alat Musik Alat Musik
Gorontalo

Gorontalo merupakan salah satu propinsi baru memisahkan diri dari propinsi Sulawesi Utara pada tahun 2001, memiliki jenis kebudayan dan adat istiadat yang beraneka ragam. Salah satu kesenian sebagai bagian dari kebudayaan daerah Gorontalo yang cukup terkenal yaitu musik tradisional Polopalo. Menurut masyarakat Gorontalo, musik tradisional Polopalo merupakan musik asli rakyat Gorontalo, namun pada perkembangannya, ternyata ditemui ada alat musik daerah lain yang hampir serupa dengan musik ini yakni alat musik Sasaheng dari Sangihe Talaud dan Bonsing dari Bolaang Mongondow. Alat musik tradisional Polopalo merupakan alat musik jenis idiofon atau golongan alat musik yang sumber bunyinya diproleh dari badannya sendiri (M. Soeharto 1992 : 54), Dalam artian bahwa ketika Polopalo tersebut di pukul atau sebaliknya memperoleh pukulan, bunyinya akan dihasilkan dari proses bergetarnya seluruh tubuh Polopalo tersebut. Alat musik Polopalo adalah alat musik yang bahan dasarnya terbuat dari...

avatar
Rizkianazahra
Gambar Entri
Tumbilotohe
Alat Musik Alat Musik
Gorontalo

Tumbilotohe  adalah perayaan yang menandakan berakhirnya Ramadan di Gorontalo. Perayaan ini dirayakan pada 3 malam terakhir menjelang hari raya Idul Fitri. Pemasangan lampu dimulai sejak waktu magrib sampai menjelang subuh. Tumbilotohe berasal dari bahasa Gorontalo, yaitu tumbilo dan tohe. Tumbilo artinya memasang, dan tohe artinya lampu. Tradisi ini dikabarkan sudah berlangsung sejak abad ke-15, ketika penerangan masih berupa wango-wango, yaitu alat penerangan yang terbuat dari wamuta atau seludang yang dihaluskan dan diruncingkan, kemudian dibakar. Tahun-tahun berikutnya, alat penerangan mulai menggunakan tohetutu atau damar yaitu semacam getah padat yang akan menyala cukup lama ketika dibakar. Berkembang lagi dengan memakai lampu yang menggunakan sumbu dari kapas dan minyak kelapa, dengan menggunakan wadah seperti kima, sejenis kerang, dan pepaya yang dipotong dua, dan disebut padamala. Seiring dengan perkembangan zaman, maka bahan lampu buat penerangan di ganti...

avatar
Diariantii
Gambar Entri
Polopalo
Alat Musik Alat Musik
Gorontalo

Polopalo adalah alat musik tradisional khas semenanjung Gorontalo, Provinsi Gorontalo. Polopalo merupakan alat musik jenis idiofon atau golongan alat musik yang sumber bunyinya diproleh dari badannya sendiri. Dalam artian bahwa ketika Polopalo tersebut di pukul atau sebaliknya memperoleh pukulan, bunyinya akan dihasilkan dari proses bergetarnya seluruh tubuh Polopalo tersebut. Alat musik Polopalo adalah alat musik yang bahan dasarnya terbuat dari bambu, bentuknya menyerupai garputala raksasa dan teknik memainkannya yakni dengan memukulkan kebagian anggota tubuh yaitu lutut. Pada perkembangannya, Polopalo mendapatkan penyempurnaan pada beberapa hal, salah satunya adalah kini Polopalo dibuatkan sebuah pemukul dari kayu yang dilapisi karet agar mempermudah dan membantu dalam proses memainkan alat musik Polopalo. Hal ini memberi dampak selain tidak membuat sakit bagian anggota tubuh yang dipukul, juga membuat Polopalo tersebut berbunyi lebih nyaring.  Perkembangan la...

avatar
Diariantii
Gambar Entri
Polopalo
Alat Musik Alat Musik
Gorontalo

Alat Musik khas Gorontalo   Polopalo Alat musik ini terbuat dr bambu, berbentuk seperti garputala raksasa dan cara memainkannya yaitu dengan memukulkannya ke lutut. Pada perkembangannya, alat musik ini disempurnakan pada beberapa hal, salah satunya adalah kini Polopalo dibuatkan sebuah pemukul dari kayu yang dilapisi karet agar membantu dan mempermudah untuk memainkannya. Pengembangan ini memberi perubahan selain tidak memeberi rasa sakit pada bagian tubuh yang dipukul, juga membuat alat musik ini berbunyi lebih keras atau nyaring Sumber : http://www.kebudayaanindonesia.com/2014/09/kebudayaan-provinsi-gorontalo.html

avatar
Miftha
Gambar Entri
Sambal Ikan Teri Khas Gorontalo - Gorontalo - Gorontalo
Alat Musik Alat Musik
Gorontalo

Di antara kuliner yang diproduksi dari rumah tersebut, tercatat adalah sambal ikan teri khas Gorontalo. Selain dimasak oleh Almaumar bersama kelompoknya yang bernama Kelompok Mawar Indah, sajian kuliner tersebut juga dimasak oleh kelompok lain. Sambal ikan teri menjadi pilihan utama, karena menurut mereka, peminatnya sangat banyak dan laris di pasaran. Di antara kuliner yang diproduksi dari rumah tersebut, tercatat adalah sambal ikan teri khas Gorontalo. Selain dimasak oleh Almaumar bersama kelompoknya yang bernama Kelompok Mawar Indah, sajian kuliner tersebut juga dimasak oleh kelompok lain. Sambal ikan teri menjadi pilihan utama, karena menurut mereka, peminatnya sangat banyak dan laris di pasaran. Kunci dari kelezatan produk olahan tersebut, ternyata dari pengolahan dan pemilihan bahan baku terbaik. Dari pengakuan Almaumar, diketahui kalau untuk mendapatkan produk sambal ikan teri berkualitas dan tahan lama hingga empat bulan di suhu luar ruangan, adalah dengan meng...

avatar
Isni
Gambar Entri
Ganda Gorontalo
Alat Musik Alat Musik
Gorontalo

Ganda merupakan  alat musik tradisional yang dimainkan dengan cara dipukul, seperti Gendang alat musik ini juga memiliki 2 buah sisi yang dilapisi dengan kulit binatang. Hampir semua orang yang ingin mempelajari alat musik ini akan mudah, karena tidak perlu teknik khusus dalam memainkannya. Cukup dengan kelihaian seorang bermain, dan naluri kita untuk memukul akan keluar dengan sendirinya. Jika dibandingkan dengan gendang Jawa, ukuran kanda lebih kecil dan lebih ramping. Sumber :  https://alatmusikindonesia.com/alat-musik-tradisional-gorontalo/

avatar
adhaagary
Gambar Entri
Wahulo
Alat Musik Alat Musik
Gorontalo

Wahulo adalah nama  alat musik tradisional Gorontalo  yang berbentuk rebana, Wahulo dimainkan dengan cara dipukul menggunakan tangan sedangkan tangan yang lain memegang alat musik tersebut. Seperti memainkan rebana lainnya, Wahulo juga memiliki teknik tersendiri tiap-tiap permainan dan lagu yang diiringi. Alat musik tradisional  Wahulo dapat dibedakan jika anda lihat dari segi pengikat kulit yang digunakan. Anyaman rapat dengan menggunakan rotan menjadi ciri khas dari Wahulo.  Sangat disayangkan karena sangat sulit untuk saya menemukan dimanakah sebenarnya pengrajin dari  alat musik tradisional  ini. Sumber :  https://alatmusikindonesia.com/alat-musik-tradisional-gorontalo/

avatar
adhaagary